Faktanya, Indonesia Jadi Negara dengan UMKM Terbesar se-ASEAN
BOGOR-RADAR BOGOR, Dosen Ilmu Pemerintahan Universitas Sutomo, Anggi Anggraeni mengungkapkan bahwa Indonesia merupakan negara dengan UMKM terbesar di ASEAN. Menurutnya, banyak data yang menyuguhkan hal tersebut. “Berangkat dari hal tersebut, penting untuk dilakukan literasi digital yang massif kepada para pelaku UMKM,” ujarnya dalam webinar Ngobrol Bareng Legislator bertajuk Literasi Digital bagi Pelaku UMKM, Senin 22 Mei 2023. Langkah tersebut penting dilakukan agar UMKM bisa memanfaatkan potensi […]
Kembangkan UMKM Juga Butuh Literasi Digital, Begini Penjelasannya
BOGOR-RADAR BOGOR, Kemajuan teknologi saat ini harus juga bisa dimanfaatkan dengan baik untuk mengembangkan UMKM. Anggota Komisi I DPR RI, Mohammad Idham Samawi mengatakan, kemajuan teknologi yang ada dapat digunakan sebagai sarana pembelajaran dan sarana promosi dalam mengembangkan usaha UMKM. Tujuannya, agar usaha yang dibangun semakin maju dan lebih dikenal orang banyak. Dunia digital memberikan […]
BRI Peduli Jadikan Desa Ini Sebagai Percontohan Pengelolaan Sampah Pilah
DENPASAR-RADAR BOGOR, Masalah sampah seakan tidak ada habisnya. Permasalahan sampah sudah menjadi persoalan serius baik di kota maupun di desa. Namun hal itu tidak berlaku bagi Desa Dauh Peken, Tabanan, Bali. Lantaran, Desa Dauh Peken memiliki program pengelolaan sampah yang dinamakan TPS3R Sadu Kencana yang berdiri sejak tahun 2016. TPS3R (Tempat Pengolahan Sampah – Reduce […]
Dalam 3 Bulan, BRI Cetak Laba Rp15,56 Triliun
JAKARTA-RADAR BOGOR, Di tengah kondisi perekonomian global yang mengalami perlambatan karena gejolak keuangan, terutama setelah kegagalan beberapa bank di Amerika Serikat, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI berhasil mengawali tahun 2023 dengan melanjutkan kinerja cemerlang. Di tengah gejolak perekonomian global, hingga akhir kuartal I tahun 2023 BRI mampu mencatatkan laba secara konsolidasian (BRI […]
Hari Kartini, Menkeu: APBN Selalu Hadir Untuk Perempuan
BOGOR-RADAR BOGOR, Setiap tanggal 21 April, menjadi tanggal yang mengingatkan warga Indonesia atas lahirnya pejuang perempuan, RA Kartini. Sehingga tiap tahunnya, di tanggal yang sama, dijadikan hari libur nasional, memperingati Hari Kartini. Hari Kartini menjadi sangat identik dengan wanita. Sebab, Raden Adjeng Kartini merupakan pelopor kebangkitan perempuan Pribumi-Nusantara. Berkat Kartinilah perempuan-perempuan di Indonesia bisa mengenyam […]
Intip Tips UMKM Kembangkan Usaha Digital
BOGOR-RADAR BOGOR, Owner Otak-Otak Bandeng Radja, Nunuk Ariutaminingtyas mengajak pelaku UMKM di Indonesia meningkatkan dasar kemampuan dalam menggunakan ruang-ruang digital, khususnya dalam pengembangan bisnis. “Bagi UMKM yang penting itu literasi UMKM, literasi media sosial, literasi keamanan dan literasi data. Sehingga dapat meningkatkan visibilitas dan penjualan melalui pemasaran digital,” jelas Nunuk, dalam seminar online bertema ‘Literasi […]
Pasar Ramadan BRI Tingkatkan Geliat Aktivitas Ekonomi Secara Digital
JAKARTA-RADAR BOGOR, Bulan Ramadan tahun ini menjadi momen spesial bagi masyarakat, terutama setelah pemerintah secara resmi mengumumkan pencabutan kebijakan Pemberlakuan Kegiatan Masyarakat (PPKM) pasca Covid-19. Masyarakat kembali dapat beraktivitas secara normal termasuk dalam mengembangkan bisnisnya, hal ini menjadi momentum bagi para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) untuk memperkuat daya jualnya. Baca Juga: BRI Siapkan […]
Dirut BRI Sebut Potensi Resesi Indonesia Hanya 2 Persen di 2023
JAKARTA-RADAR BOGOR, Kegagalan beberapa bank besar global seperti Silicon Valley Bank (SVB) dan Credit Suisse yang terjadi pada beberapa pekan terakhir menggambarkan kondisi ketidakpastian ekonomi global. Kegagalan beberapa bank tersebut menjadi pelajaran berharga bagi industri perbankan, namun meskipun kondisi perbankan nasional cukup kuat dan jauh dari episentrum krisis tersebut, perbankan harus dapat mewaspadai, serta memitigasi […]
Manfaatkan Paltform Sosial Media, Generasi Muda Berperan Kembangkan UMKM
BOGOR-RADAR BOGOR, Berwirausaha sekarang ini, harus berkonsep modern. Salah satunya dengan memanfaatkan sosial media, di tengah perkembangan teknologi. Artinya, bisnis di era digital, atau di sosial media, kita harus mempunya konsep bisnis, mempunyai koneksi untuk networking, yang sifatnya bisnis jangka panjang, memiliki kompetensi. Artinya, mengenal bisnis yang akan dimasuki, mengikuti perkembangan teknologi (digital market), memiliki […]
Begini Peran UMKM Wujudkan Kemandirian Ekonomi di Era Digital
BOGOR-RADAR BOGOR, Bukan hanya guru, pelaku UMKM juga tentu harus mempelajari perkembangan teknologi, di era digital saat ini. Sebab, UMKM memiliki andil besar bagi meningkatnya perekonomian Indonesia, setelah meredup saat pandemi Covid-19. Hal itu dibeberkan Komisi I DPR, Mohhamad Idham Sanawi, dalam Ngobrol Bareng Legislatif, Kamis, 16 Maret 2023. Menurut dia, perkembangan teknologi harus diikuti […]
Rumah BUMN Bantu Promosikan Keunikan Sepatu dan Sandal Rajut dari Tarutung
JAKARTA–RADAR BOGOR, Ni Nyoman Sri Darwati (58), perempuan asal Bali yang menetap di Tarutung, Tapanuli Utara, sejak duduk di bangku sekolah dasar sudah menekuni keterampilan merajut. Kini dari hobinya itu, Nyoman yang bergabung di Rumah BUMN Tarutung mampu memasarkan keunikan sepatu dan sandal rajut hasil produksinya sendiri. Baca Juga: Pergi ke Jepang Bareng Emil, Bima […]
Catat! Begini Cara Sukses Pasarkan Produk Kalian di Media Sosial
BOGOR-RADAR BOGOR, Tidak hanya untuk hiburan, penggunaan ruang digital, khususnya media sosial, tentu bisa dimanfaatkan bagi kita yang memiliki kemampuan untuk berbisnis. Atau bagi kita yang memang sudah berbisnis. Sebab, media sosial sangat jitu untuk dijadikan media pemasaran yang efektif, untuk memasarkan produk-produk kita. Ketua DPRD Kabupaten Purbalingga, Bambang Irawan menjelaskan, penggunaan digital marketing memiliki […]