25 radar bogor

Polbangtan Kementan Gandeng Stakeholder Subang untuk Sukseskan Program Petani Milenial

SUBANG-RADAR BOGOR, Dalam upaya menyamakan tentang konsep teknis Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS), Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor sebagai Provincial Project Implementation Unit (PPIU) Program YESS di Provinsi Jawa Barat menggelar kegiatan District Multi Stakeholder Forum (DMSF) Subang di Kantor Pemda Kab. Subang pekan lalu. Seperti halnya yang dikatakan Menteri Pertanian bahwa […]

Sukseskan Program Genta Organik, Polbangtan Bogor Ikuti Training Of Trainer Bertani Organik

BOGOR – RADAR BOGOR, Balai Besar Pelatihan Peternakan (BBPP) Kupang, menyelenggarakan Training Of Trainer (TOT) dengan tema Gerakan Tani Pro Organik (Genta Organik) bagi Widyaiswara, Dosen, Guru, dan Penyuluh Pertanian yang dilaksanakan selama 3 hari berturut-turut, yang berlokasi di Pusat Pelatihan Manajemen dan Kepemimpinan Pertanian (Ciawi). Genta Organik merupakan suatu gerakan pertanian pro organik yang […]

Pacu Generasi Muda untuk Kembangkan Bisnis di Bidang Pertanian

BOGOR-RADAR BOGOR, Generasi muda terus didorong untuk berkiprah di bidang pertanian. Petani milenial dianggap menjadi penopang perkembangan pembangunan bidang tersebut di masa depan. Hal itulah yang berupaya ditanamkan dalam Talkshow Millenial Agriculture Forum (MAF) Volume 3. Agenda yang diprakarsai Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Gowa itu berlangsung secara online, Sabtu (17/12). Baca Juga: Ancaman Resesi 2023, Pelaku […]

Polbangtan Bogor Gelar Workshop Jurnal Agroekoteknologi Agribisnis dan Penyuluhan Pertanian

BOGOR – RADAR BOGOR, Dalam rangka meningkatkan kualitas publikasi Jurnal Agroekoteknologi Agribisnis (JAA), dan Jurnal Penyuluhan Pertanian (JPP) Polbangtan Bogor, serta upaya percepatan akreditasi jurnal di tingkat nasional dan internasional, Polbangtan Bogor selenggarakan Workshop Pengelolaan Jurnal. Acara tersebut dilaksanakan pada Senin (5/12/2022) di Hotel Permata Bogor yang dihadiri oleh Wakil Direktur I Polbangtan Bogor, Rudi […]

Jalinan Kerjasama Indonesia-Belanda, Kembangkan Pendidikan Vokasi Pertanian

JAKARTA – RADAR BOGOR, Tiga proyek yang didanai melalui Orange Knowledge Program of Nuffic secara resmi berakhir di tahun 2022. Untuk mendiseminasikan pencapaian proyek pada beberapa stakeholder maka diadakan acara penutupan di Hotel Ciputra, pekan lalu. Kegiatan tersebut menyelenggarakan seminar penutupnya. Namun penutupan kegiatan bukan menjadi akhir kerjasama karena ini beberapa stakeholder yang terlibat dalam […]

Perkuat Petani Milenial, Kementan Tingkatkan Sinergi Dengan Pemerintah Daerah Jawa Barat

BANDUNG – RADAR BOGOR, Pertanian menentukan hidup dan matinya suatu bangsa, ucap Syahrul Yasin Limpo, selaku Menteri Pertanian Republik Indonesia. Keberlanjutan pertanian berkaitan dengan kemampuan suatu negara memenuhi kebutuhan pangan bagi seluruh warganya. Hal ini memerlukan dukungan sumber daya manusia pertanian yang handal dalam membangun usaha tani yang maju, mandiri dan modern. Kesuksesan program tersebut […]

Berinovasi Melalui Layanan Publik, Polbangtan Bogor Luncurkan Ekosistem Kewirausahaan

polbangtan

BOGOR-RADAR BOGOR, Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor melaunching program inovasi layanan publik melalui Pengembangan Ekosistem Kewirausahaan, Selasa (15/11). Acara yang dikemas dengan Public Hearing ini dilaksanakan di Aula Kampus Cibalagung. Acara menghadirkan perwakilan dosen, mahasiswa, alumni, DUDI/ Mitra, dan juga stakeholder lainnya. Baca Juga: Polbangtan Bogor Aktif Implementasikan Pertumbuhan Wirausaha Muda Kementerian Pertanian terus mendorong tumbuhnya […]

Tingkatkan Professionalisme SDM Pertanian, Kementan Kuatkan Pendidikan Vokasi

BOGOR – RADAR BOGOR, Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo  tak hentinya menyatakan bahwa sektor pertanian harus didorong menjadi subsektor ekonomis yang maju, mandiri dan modern. “Dan hal tersebut harus didukung oleh kapasitas SDM Pertanian yang professional, mandiri dan berdaya saing,” ujar Syahrul. Sementara Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), Dedi […]

Polbangtan Bogor Aktif Implementasikan Pertumbuhan Wirausaha Muda

Polbangtan

BOGOR-RADAR BOGOR, Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor telah sukses melahirkan beberapa lulusan yang memiliki wirausaha secara konsisten. Hal ini sesuai dengan arahan Menteri Pertanian bahwa lulusan Polbangtan diharapkan menjadi wirausaha pertanian. Hasil evaluasi dari implementasi Penumbuhan Wirausaha Muda Pertanian (PWMP) bagi peserta didik, yaitu belum terintegrasi dengan kurikulum. Sehingga sering terkalahkan dengan kegiatan akademik. Oleh […]

Soft Launching Unit Bisnis Mahasiswa dan Alumni, Polbangtan Bogor Siap Bersaing dengan UMKM

polbangtan bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Kampus Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor memiliki fokus untuk menghasilkan lulusan dengan profil atau kompetensi sebagai qualified job seekers dan qualified job creators. Dimana lulusannya diharapkan untuk mampu mengisi peluang menjadi wirausahawan pertanian. Salah satu tantangan utama sektor pertanian adalah memastikan bagaimana regenerasi petani bisa berjalan dengan baik. Polbangtan Bogor memiliki tanggung jawab […]

Hari Sumpah Pemuda, Polbangtan Kementan adakan Perlombaan karikatur

Polbangtan Bogor di Cinagara adakan loma karikatur

BOGOR – RADAR BOGOR, Jurusan Peternakan memanfaatkan momentum Hari Sumpah Pemuda dengan melaksanakan upacara sakral sebagai salah satu bentuk  penghargaan  peristiwa bersejarah itu pada Jumat (28/10/2022). Baca Juga : Mahasiswa Polbangtan Siap Hadapi Tantangan Pertanian Masa Depan Menurut kepala Jurusan Peternakan, Arif Nindyo Kisworo “Sumpah Pemuda menjadi salah satu tonggak utama dalam sejarah pergerakan kemerdekaan Indonesia. […]

Lulus dari Polbangtan, Petani Milenial ini Sukses Kembangkan Pertanian Organik

Lulusan Polbangtan Bogor sukses kembangkan usaha pertanian

DEPOK – RADAR BOGOR, Melalui Politeknik Pembangunan Pertanian atau Polbangtan yang tersebar di seluruh Indonesia, Kementerian Pertanian terus mencanangkan pertanian yang berenterpreneurship tinggi. Baca Juga : Implementasikan MBKM, Mahasiswa Polbangtan Kementan Magang di Industri Sapi Perah dan Sapi Potong Salah satunya Polbangtan Bogor yang mencetak alumni berprestasi. Adalah Yosep Permana, lulusan tahun 2020 lalu yang […]