25 radar bogor

Sempat Halangi Jalan, Pohon Trembesi di Jalan Abdullah Bin Nuh Sudah Dievakuasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebuah pohon trembesi tumbang di Taman Yasmin, Jl. KH. R. Abdullah Bin Nuh No.37, Kelurahan Curugmekar, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor, pada (3/11). Adapun, pohon dengan panjang 20 meter dan diameter kurang lebih 50 cm yang menutupi badan jalan itu dilaporkan terjadi pada pukul 16.00 WIB. Baca juga: Hujan Angin Sebabkan Pohon Tumbang […]

Imbas Longsor, Pemkot Pindahkan Kantor Damkar Sektor Yasmin

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor berencana memindahkan kantor Pemadam Kebakaran (Damkar) Sektor Yasmin ke tempat yang lebih ke lahan baru seluas 1.000 meter. Hal itu dilakukan imbas longsornya area parkir Damkar Sektor Yasmin, Kelurahan Curug Mekar, Kecamatan Bogor Barat, pada Selasa (31/10). Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim mengatakan, longsor area parkir Damkar […]

Hujan Disertai Angin, Pohon Tumbang Halangi Sebagian Jalan KH Abdullah Bin Nuh

BOGOR-RADAR BOGOR, Hujan deras disertai angin kencang membuat sejumlah pohon tumbang di wilayah Kota Bogor. Sebuah pohon di Jalan KH Abdullah Bin Nuh, tepatnya di depan eks Giant Yasmin atau Hypermart, Kecamatan Bogor Barat tumbang menutupi ruas jalan yang mau mengarah ke Persimpangan Semplak, pada Jumat (3/11). Dalam foto yang beredar, hingga saat ini petugas […]

Pelayanan Adminduk di 5 Kecamatan Kota Bogor Hadir Kembali, Kadisdukcapil: Mudahkan Masyarakat

BOGOR-RADAR BOGOR, Pelayanan Administrasi dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Bogor hadir kembali di 5 Kecamatan di Kota Bogor. Pelayanan ini mulai dilaksanakan pada Senin (6/11) mendatang. Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Ganjar Gunawan mengatakan, layanan di kecamatan ini dibuka kembali setelah melihat masyarakat sangat terbantu dengan layanan ini. Sehingga usai […]

Datang ke Graha Pena, Pelawak Komeng Beri Hadiah Spesial untuk Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Ucapan selamat ulang tahun untuk media Radar Bogor terus deras mengalir. Bukan hanya dari Pejabat Kota dan Kabupaten Bogor, pengusaha, dan pihak rekanan saja, ucapan itu juga datang dari Pelawak terkenal Alfiansyah Bustami, alias Komeng. Ia jauh-jauh datang ke Bogor bersama rombongan untuk mengucapkan selamat ulang tahun secara langsung untuk Radar Bogor. Kedatangannya […]

Makanan Gratis Radar Bogor, Gado-Gado hingga Bakso Ludes Hitungan Jam

BOGOR-RADAR BOGOR, Merayakan ulang tahunnya ke 25, Radar Bogor membagikan makanan gratis di jalur pedestrian di Jalan Otista, kemarin (2/11/2023). Sarapan gratis ini pun disambut masyarakat sekitar. Berbagai menu sarapan yang disediakan langsung diserbu banyak masyarakat. Hanya dalam waktu beberapa jam, seluruh makanan itu langsung ludes. Baca juga: Warga Kota Bogor Ramai-Ramai Cukur Gratis di […]

Guru SD di Kota Bogor Diancam Potong Gaji Usai Cuti Melahirkan, Disdik: Sedang Ditelusuri

Ilustrasi THR dan Gaji ke-13

BOGOR-RADAR BOGOR, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor saat ini tengah mendalami informasi guru SDN di salah satu sekolah yang ada di Kecamatan Tanah Sareal, yang diminta uang hingga diancam potong gaji setelah mengajukan cuti melahirkan. Adapun, informasi guru SDN diminta uang hingga diancam potong gaji saat mengajukan cuti melahirkan ini viral di media sosial (Medsos). […]

Warga Kota Bogor Ramai-Ramai Cukur Gratis di HUT Radar Bogor ke-25

BOGOR-RADAR BOGOR, Radar Bogor bekerja sama dengan seorang tukang pangkas rambut, menggelar cukur gratis bersamaan dengan pembagian makanan gratis untuk masyarakat. Kegiatan ini merupakan rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-25 Radar Bogor, yang berlangsung di Jalur Pedestrian Sistem Satu Arah (SSA) pada Kamis (2/11). Baca juga: Hadir di HUT Radar Bogor ke-25, Dedie : […]

Rencana Pemkot Bogor Rotasi ASN, Dedie A Rachim Bilang Begini

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim angkat suara terkait rencana rotasi ASN di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor. Menurut Dedie A Rachim, rotasi mutasi pejabat ini tetap akan dilaksanakan, dan rencananya akan dilakukan dalam waktu dekat ini. “Tetap ada, Insya Allah akan kita lakukan, kalau tidak akhir bulan November, ya awal Desember,” […]

175 Warga Dibekali Pelatihan Bela Negara hingga Penanggulangan Bencana

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak 175 peserta dari seluruh Indonesia digembleng pelatihan Bela Negara yang dikemas dalam kegiatan ‘Pembekalan Kader Warga Terlatih Terpusat Tingkat Muda 2023’. Adapun, kegiatan pembekalan tahun ke tiga yang diinisiasi Staf Teritorial TNI AD (Sterad) itu berlangsung di Hotel Green Forest, Kota Bogor, selama tiga hari mulai Rabu (1-3/11). Paban VI/Wanwil Sterad Kolonel […]

Dikejar Deadline, Begini Progres 5 Proyek Jembatan dan Masjid Agung Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Masuknya bulan ke-11 tahun 2023 menandai semakin dekatnya tenggat waktu sejumlah proyek di Kota Bogor. Beberapa pekerjaan sudah rampung namun tak sedikit pula yang masih berlangsung. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor, Rena Da Frina mengatakan, beberapa proyek yang telah rampung di antaranya pembangunan Jembatan R2 saluran Ciluar dan […]

50 Titik Bencana di Kota Bogor, Dedie A Rachim Minta Antisipasi Hal Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Wakil Wali Kota Bogor, Dedie A Rachim menyikapi kejadian bencana yang melanda wilayah Kota Bogor pada Selasa, (31/11). Menurut Dedie, imbas hujan deras disertai angin kencang itu menyebabkan 50 titik bencana yang terjadi di Kota Bogor. “Kita cukup prihatin ya karena perubahan cuaca yang cukup mendadak mengakibatkan beberapa kejadian, antara lain yang sangat […]