25 radar bogor

Bus SMAN 7 Kota Bogor Alami Tabrakan Beruntun, Ini Cerita Siswa…

Ilustrasi kecelakaan

BOGOR-RADAR BOGOR, Bus yang ditumpangi rombongan SMAN 7 Kota Bogor mengalami kecelakaan, saat melakukan perjalanan program Goes To School (GTC) pada Jumat (15/12). Sebagian iring-iringan bus mengalami tabrakan beruntun, dan melibatkan kendaraan lain, hingga mengalami kerusakan yang cukup parah. Baca juga: Bus Study Tour SMAN 7 Kota Bogor Dikabarkan Kecelakaan di Malang Salah satu siswa […]

H. Rudi Harsa Tanaya Serap Aspirasi Warga Pinggiran hingga Pedagang

BOGOR-RADAR BOGOR, Disela-sela kesibukkannya menjadi anggota DPRD Jawa Barat, H Rudi Harsa Tanaya tak pernah lupa bersosialisasi dengan masyarakat Kota Bogor. Terlebih tugas wakil rakyat ini merupakan amanah yang sungguh-sungguh ia jalankan. Seperti halnya saat H Rudi Harsa Tanaya mensosialisasikan peraturan daerah (Perda) yang merupakan produk dari DPRD Jawa Barat dan Pemprov Jabar. Baca juga: […]

Rampung Dibangun, Jembatan Otista Baru Diserbu Emak-Emak Untuk Swafoto

BOGOR-RADAR BOGOR, Rampungnya proyek Jembatan Otista membawa kebahagiaan bagi Kota Bogor. Suasana itu tampak saat Jembatan Otista menjalani uji beban, pada Kamis (14/12). Puluhan warga berbondong-bondong datang ke area Jembatan Otista, untuk melihat deretan mobil dump truck melintas di atas aspal jembatan ini. Baca juga: Rampung Diaspal, Jembatan Otista Diuji dengan Beban 180 Ton Warga […]

Akhir Tahun 2023, Perumda Tirta Pakuan Gratiskan Sambungan Pelanggan Baru

BOGOR-RADAR BOGOR, Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor mengaku, saat ini aktif untuk menghimpun data calon penerima bantuan sambungan pelanggan baru, yang tercakup dalam program Inpres sambungan baru tahun 2023. Dalam upaya meningkatkan akses air bersih, Perumda Tirta Pakuan menggratiskan sambungan pelanggan baru di seluruh wilayah Kota Bogor. Baca juga: DPRD Kota Bogor Sahkan Dua Perda: Terkait Kesehatan dan […]

Rampung Diaspal, Jembatan Otista Diuji dengan Beban 180 Ton

Jembatan Otista

BOGOR-RADAR BOGOR, Proyek penggantian Jembatan Otista akhirnya tuntas. Setelah para pekerja merampungkan proses pengaspalan, dan memastikan umur beton cukup, Pemerintah Kota Bogor kemudian melakukan pengujian beban Jembatan Otista. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor Rena Da Frina menjelaskan, pengujian dilakukan dengan tujuan, untuk memastikan jembatan yang dibangun sudah sesuai perencanaan, dan […]

Lolos Uji Beban, Jembatan Otista Akan Dibuka Senin Pukul 8 Pagi

BOGOR-RADAR BOGOR, Setelah dipastikan rampung, Pemerintah Kota Bogor akhirnya menyelenggarakan uji beban di Jembatan Otista. Pengujian ini berlangsung pada Kamis (14/12) sore. Wali Kota Bogor, Bima Arya menyebut hasil pengujian menunjukkan Jembatan Otista lolos dengan hasil yang sangat baik. Dirinya juga menyatakan jembatan ini memenuhi standar sehingga aman untuk digunakan bagi kepentingan publik. Selanjutnya Jalur […]

IPM Kota Bogor Capai Kategori Tinggi di Level 78,36 Poin Pada 2023

IPM Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan Indeks Pembangunan Manusia atau IPM Kota Bogor berada di level 78,36 poin pada 2023. Baca Juga : Munaslub APEKSI di Kota Bogor, Bakal Dihadiri Presiden Jokowi Angkanya meningkat 0,68% dibandingkan IPM 2022 sebesar 77,68 poin. Sementara menurut trennya, rata-rata pertumbuhan IPM Kota Bogor selama 2021-2023 sebesar 0,62% per […]

Jembatan Otista Akhirnya Diresmikan Minggu Ini, Kapan Bisa Dilalui Kendaraan? Cek Jadwalnya…

Jembatan Otista

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota Bogor akhirnya menentukan tanggal peresmian Jembatan Otista. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Bogor Rena Da Frina menyebut, peresmian akan berlangsung pada Minggu (17/12). Baca juga: Uji Beban Jembatan Otista Akan Digelar Besok Ia mengatakan, waktu tersebut sudah disesuaikan dengan jadwal Penjabat Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin, yang […]

UIKA Bogor Wisuda 872 Mahasiswa, Rektor Titipkan Pesan Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak 872 mahasiswa Universitas Ibn Khaldun (UIKA) Bogor diwisuda, di Gedung Puri Begawan Kota Bogor, Selasa (12/12). Adapun ratusan mahasiswa yang dinyatakan lulus tersebut, terdiri dari sarjana, magister dan program doktor. Rektor UIKA Bogor Prof Endin Mujahidin mengatakan, setiap tahunnya, UIKA Bogor terus menorehkan prestasi gemilang di berbagai jenjang. Baik secara level nasional […]

Melalui Employee Volunteer Program, PLN Salurkan Bantuan ke Pondok Pesantren Nurud Dzulam

BOGOR-RADAR BOGOR, Employee Volunteer Program (EVP) merupakan salah satu program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) PT PLN (Persero) yang digelar secara nasional oleh semua unit PLN di Indonesia. Melalui pelaksanaan EVP ini, pegawai PLN akan terjun langsung dalam menjalankan program Sosial Kemasyarakatan, pelestarian lingkungan dan pemeliharaan fasilitas umum yang bersifat sosial serta dapat bermanfaat […]

Gelar Paturay Tineung Perdana, Bima-Dedie Pamitan ke Warga Kecamatan Bogor Tengah

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota Bogor memulai rangkaian acara Paturay Tineung (Pertemuan Kasih Sayang) perdananya pada Selasa (12/12). Kecamatan Bogor Tengah menjadi tempat perdana yang menggelar acara tersebut. Paturay Tineung merupakan acara yang dihelat sebagai bentuk perpisahan antara Wali Kota Bogor, Bima Arya dan Wakil Wali Kota Bogor, Dedie Rachim dengan warga. Hal itu lantaran, pasangan […]

Rotasi Mutasi Pemkot Bogor Disebut “Jasa Balas Budi”, DPRD Beberkan Juga Angka Kemiskinan yang Tinggi

Pejabat

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi IV DPRD Kota Bogor Akhmad Saeful Bakhri menyoroti perihal kinerja Tim Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Daerah (TKPKD) Kota Bogor. Sebab, memasuki akhir masa jabatan Wali Kota Bogor, Bima Arya, berdasarkan hasil rapat kerja, angka kemiskinan di Kota Bogor masih tinggi, dan layanan dasar kepada masyarakat tidak maksimal. Ia menilai, tim yang dibentuk melalui […]