Hujan Deras dan Angin Landa Kota Bogor Sore Ini, Lihat Videonya!
BOGOR-RADAR BOGOR,Hujan deras disertai angin kencang dan petir melanda Kota Bogor, Kamis (27/9/2018) sore. Menurut pantauan dari BMKG, Kota Bogor memang hari ini memiliki prakiraan cuaca berawan. Waspada potensi hujan yang dapat disertai kilat atau petir serta angin kencang di seluruh wilayah Bogor. Sedangkan suhu udara di Bogor diperkirakan 22 – 33°C dengan kelembaban 50 […]
Filosofi Target 45 Emas Kontingen Kota Bogor di Porda Jabar 2018
BOGOR-RADAR BOGOR, Kontingen Kota Bogor menargetkan bisa membawa pulang sedikitnya 45 medali emas dalam ajang Pekan Olahraga Daerah (Porda) Jawa Barat di Kabupaten Bogor pada Oktober 2018 mendatang. Selain untuk mendapatkan posisi di tiga besar, penetapan target itu memiliki filosofi. Ketua Komite Nasional Olahraga Nasional (KONI) Kota Bogor Benninu Argobie mengatakan target 45 medali emas […]
Toko Modern dan Mal di Kota Bogor Dilarang Sediakan Kantong Plastik
BOGOR-RADAR BOGOR, Untuk mengurangi sampah plastik, toko modern dan pusat perbelanjaan di Kota Bogor dilarang menyediakan kantong plastik. Larangan tersebut akan segera diterapkan 1 Desember mendatang. Saat ini sosialisasi ke seluruh toko modern dan pusat perbelanjaan tengah digencarkan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bogor sebagai leading sector dari program ini. “Kami terus lakukan sosialisasi ke […]
Santap Daging Puyuh Goreng dan Bakar Ini, Rasanya..Emmm. Mantap!
BOGOR-RADAR BOGOR, Menu makanan dari bahan daging puyuh menjadi salah satu panganan yang banyak digemari oleh masyarakat Kota Bogor saat ini. Rasa daging puyuh yang gurih mampu membuat anak–anak sampai orang tua menyukainya. Adalah Sandi (25), salah satu pedagang daging puyuh goreng dan bakar di Kota Hujan. Berbekal gerobak kuning dan mangkal di sebelah Gedung […]
Pemkot Bogor Umumkan Formasi CPNS 2018, Berikut Rinciannya
BOGOR-RADAR BOGOR, Pemkot Bogor resmi mengumunkan formasi kebutuhan PNS dalam rekrutmen CPNS 2018. Dalam pengumuman tersebut, tersedia 244 lowongan, 18 diantaranya lowongan untuk guru khusus honorer kategori 2 (K2), 135 untuk tenaga guru, 70 untuk tenaga kesehatan dan 21 untuk tenaga teknis. Dalam pengumuman yang ditanda tangani Walikota Bogor Bima Arya itu, pendaftaran secara daring […]
Penampilan Tim Dancer SMAN 2 Bogor
25 Angkot ber AC dengan TV dan Wifi Beroperasi Akhir September Ini
BOGOR-RADAR BOGOR, Angkutan Perkotaan (Angkot) Modern akan segera beroperasi di Kota Bogor. Koperasi Duta Jasa Angkutan Mandiri (Kodjari) menghadirkan 25 angkot modern yang telah di launching pada Sabtu (08/09/2018) lalu di Mal Lippo Plaza Keboen Raya. Keberadaan angkot modern ini sekaligus menjadi bagian dari program konversi angkot 3:2 (tiga menjadi dua). Rencananya angkot modern ini […]
50 Pelajar Pelopor Keselamatan Berikan Edukasi ke Pengendara
BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak 50 pelajar pelopor keselamatan yang dibina Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor turun dalam kegiatan aksi simpatik keselamatan transportasi jalan di dua lokasi di Kota Bogor, Selasa (28/08/2018). Sebelum melakukan aksi simpatik mereka terlebih dahulu dikumpulkan di Taman Heulang, Jalan Heulang, Kota Bogor untuk diberikan arahan dari Wali Kota Bogor Bima Arya. “Jangan […]
Robotik Anti Bom Milik Pusdikzi Ternyata Masih ‘Perawan’
BOGOR-RADAR BOGOR, Pameran Alutsista TNI-POLRI yang digelar di Squadron 6 Landasan Udara Atang Sandjaya Bogor juga menghadirkan Robotik Viapgrip. Alat khusus penjinak bom ini ternyata belum pernah digunakan dalam aksi anti teror di Indonesia. Masih perawan. Begitulah kira-kira kelakar santai ketika radarbogor.id berbincang dengan Sersan Dua Andri, Instruktur Robotik Viapgrip dari Pusdikzi Kodim 0606 di […]
Ini Dia Penampakan Bozena, Alutsista Penyapu Ranjau Milik TNI-AD
BOGOR-RADAR BOGOR, Prajurit TNI Angkatan Darat Indonesia terus memperbaharui peralatan tempurnya. Salah satu Alutsista terbarunya yakni Boneza, sebuah armada penghancur dan penyapu ranjau darat yang dikendalikan dari jarak jauh. Penampakan Boneza, menjadi salah satu daya tarik pengunjung Pameran Alutsista dan Kompetisi Marching Band yang digelar Komunitas Bobats di Squadron 6, Lanud Atang Sandjaya Bogor, Sabtu […]
Beri Efek Jera, Pelajar di Kota Bogor Terlibat Tawuran Wajib Ikuti Pendidikan Bela Negara
BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bekerja sama dengan Musyawarah Pimpinan Daerah (Muspida) menyiapkan Pendidikan Bela Negara yang ditujukan bagi pelajar terlibat tawuran. Diharapkan, program tersebut membuat efek jera pelakunya sehingga angka tawuran bisa menurun drastis. Tak hanya itu, program ini juga menyasar pelajar yang memiliki potensi kepemimpinan (leadership) untuk dijadikan contoh bagi pelajar lain. […]
Total Ada 11.223 Hewan Kurban Disembelih di Kota Bogor
BOGOR-RADAR BOGOR, Berdasarkan data yang dihimpun Badan Amil Zakat (BAZ) Kota Bogor, jumlah hewan kurban yang disembelih se-Kota Bogor mencapai 11.223 ekor. Dari jumlah itu, tercatat sapi yang disembelih sebanyak 2.045 ekor dan kambing berjumlah 9.178 ekor. “Data tersebut berdasarkan rekapitulasi BAZ Kota Bogor hingga 21 Agustus 2018 dari enam kecamatan yang ada,” ungkap Sekda […]