Pemkot Bogor Sabet Tiga Penghargaan
RADAR BOGOR – Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, menyabet tiga kategori penghargaan sekaligus yang diumumkan saat Rapat Koordinasi Wilayah Tim Percepatan dan Perluasan Digitalisasi Daerah (TP2DD) dan Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) se-Jawa Barat yang dihelat secara virtual. Tiga penghargaan yang diberikan adalah Terbaik I Kategori Pemda Terbaik Dalam Elektronifikasi Transaksi Pemerintah Daerah, Terbaik III Kategori […]
Cuaca Ekstrim, Wagub Jabar Ingatkan Antisipasi Banjir
RADAR BOGOR, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan menghadapi kejadian banjir pada musim penghujan secara virtual yang dipimpin Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum dan diikuti seluruh kepala daerah se-Jawa Barat. Salah satunya Wali Kota Bogor, Bima Arya yang mengikuti secara daring di ruang kerjanya, Balai Kota Bogor, Senin […]
5.984 Pelamar Rebutkan 591 Formasi CASN Kota Bogor
BOGOR-RADAR BOGOR, Pendaftaran seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) sudah berakhir pada Senin (26/7/2021) pukul 23.59 WIB. Berdasarkan data Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Bogor, jumlah pendaftar CASN yang terdiri dari Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) mencapai 5.984 orang. “Untuk total yang mendaftar sebagai CASN […]
Dinkes Kota Bogor Hentikan Pelaksanaan Vaksin Covid-19
BOGOR-RADAR BOGOR, Pelaksanaan kegiatan vaksinasi massal Covid-19 di gedung Puri Begawan, Kota Bogor mengular pada Selasa (27/7/2021). Banyaknya warga yang hendak melakukan vaksin harus rela antre hingga parkiran basement gedung yang berlokasi di Kelurahan Baranangsiang, Kecamatan Bogor Timur tersebut. Pantauan di lokasi, sebelum bisa mendapatkan suntikan vaksin Covid-19, para peserta terlebih dahulu mengantre secara berjajar […]
DPRD Kota Bogor jadi Sentra Vaksin Baru, Target 1.000 Orang Setiap Harinya
BOGOR-RADAR BOGOR, Polresta Bogor Kota menambah sentra vaksin Covid-19 baru di Gedung DPRD Kota Bogor. Ada dua sentra vaksin yang dikelola dibawah Polresta Bogor Kota, pertama RS Bhayangkara, dan kedua Gedung DPRD Kota Bogor. Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengatakan, penambahan sentra vaksinasi ini demi mempercepat proses penyuntikan vaksin ke masyarakat. “Kedepan […]
Ganjil Genap Dihari Kerja Timbulkan Antrean Panjang Kendaraan, Wakapolresta : Banyak yang Belum Tahu
BOGOR-RADAR BOGOR, Penerapan ganjil genap oleh Satgas Covid-19 Kota Bogor pada hari kerja menyebabkan antrean panjang kendaraan salah satunya di Jalan Ahmad Yani, Kota Bogor pada Senin (26/7/2021). Antrean itu terjadi lantaran setiap kendaraan yang hendak melaju ke arah Pusat Kota diperiksa sesuai dengan plat nomor yang diperkenankan yakni genap. Jika tidak sesuai, petugas langsung […]
Kantongi Identitas Pelaku, Polisi Masih Lakukan Pengejaran
BOGOR-RADAR BOGOR, Identitas pelaku penganiayaan ibu pemilik warung kopi berinisial NU hingga meninggal dunia di Kelurahan Cilendek Barat, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor, sudah diketahui. Saat ini polisi masih melakukan pengejaran terhadap pelaku penganiayaan kepada ibu dan anak pada Jumat (23/7/2021). “Masih pengejaran,” kata Wakapolresta Bogor Kota AKBP Ferdy Irawan, Senin (26/7/2021). Saksi DF yang […]
Polisi Satroni Ratusan Rumah Warga Malam-malam, Ini Penyebabnya
BOGOR-RADAR BOGOR, Warga di Kota Bogor harus siap-siap disatroni aparat kepolisian pada malam hari. Akan tetapi, tak perlu salah sangka. Mereka datang untuk berbagi sembako. Patroli sekaligus Bakti Sosial (baksos) Door To door itu telah dicontohkan pada Jumat (23/7) malam. Polresta Bogor Kota bersama TNI menggandeng ojek online, elemen kepemudaan, hingga organisasi massa. Rutenya dari […]
Hari Pertama Ganjil Genap PPKM Level 4, Kota Bogor Cenderung Sepi
BOGOR-RADAR BOGOR, Kebijakan Ganjil Genap kembali diberlakukan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Bogor di masa PPKM Level 4, terhitung 23 hingga 25 Juli 2021 selama 24 jam. Bagi kendaraan yang tidak sesuai nomor (Ganjil/Genap) pada hari itu, akan diputarbalikan. Pada, Jumat (23/07/2021) pagi, kondisi lalu lintas khususnya di pusat kota terpantau tidak terlalu ramai, bahkan cenderung […]
DP3A Kota Bogor Peringati HAN, Usung Tagline #AnakIndonesiaGembiraDiRumah
BOGOR-RADAR BOGOR, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kota Bogor memperingati Hari Anak Nasional (HAN) 2021 yang jatuh pada Jumat (23/7/2021). Kegiatan yang mengusung tema ‘Anak Terlindungi, Indonesia Maju’ dengan tagline #AnakIndonesiaGembiraDiRumah dilakukan secara daring. Kepala DP3A Kota Bogor, Iceu Pujiati mengatakan, peringatan HAN tahun ini berbeda dengan peringatan pada tahun-tahun sebelumnya, di mana […]
Muaz Soroti Bocornya Pipa Perumda Tirta Pakuan
BOGOR-RADAR BOGOR, Terjadinya keterhambatan pelayanan air bersih terjadi Kembali di Kota Bogor. Hal ini akibat dari bocornya pipa transmisi berdiameter 1000 m di dijalur intake Ciherang Pondoh pada hari Minggu, 18 Juli 2021 di lokasi Double Track KRL Bogor – Sukabumi di daerah Gunung Gadung bawah Kelurahan Genteng, Kecamatan Bogor Selatan Kota Bogor. Kebocoran ini […]
Mobilitas Masyarakat Masih Tinggi, Kota Bogor Terapkan Kembali Ganjil Genap
BOGOR-RADAR BOGOR, Satgas Covid-19 Kota Bogor akan memberlakukan kembali ganjil genap mulai Jumat (23/7/2021). Kebijakan itu diterapkan lantaran selama dua pekan terakhir PPKM Darurat, mobilitas kendaraan masih tinggi. Hal itu dikatakan Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro di Balai Kota Bogor, Rabu (21/6/2021). Susatyo mengatakan, berdasarkan evauasi dua pekan PPKM Darurat, volume kendaraan […]