25 radar bogor

Aplikasi Solid Milik Dinsos Kota Bogor Masuk Ke 45 Top Inovasi di Jawa Barat

Aplikasi Solid Milik Dinsos Kota Bogor Masuk Ke 45 Top Inovasi di Jawa Barat

RADAR BOGOR, Aplikasi Sosial Integrasi Data (Solid) milik Dinas Sosial Kota Bogor masuk dalam 45 top inovasi di Jawa Barat. Baca Juga : Tubagus Joddy Tersangka, Ayah Mendiang Vanessa Angel: Kami Tak Menuntut! Kasi Data dan Informasi Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial, Rully Hasanul Basri mengatakan tahapan selanjutnya pihak provinsi Jawa Barat tinggal menunggu observasi ke lapangan terutama […]

Kisruh At-Taufiq tak Kunjung Selesai, Ketua DPRD Kota Bogor Berikan Catatan Ini

Kisruh At-Taufiq tak Kunjung Selesai, Ketua DPRD Kota Bogor Berikan Catatan Ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Ketua DPRD Kota Bogor Atang Trisnanto kembali angkat bicara terkait konflik internal At-Taufiq yang tak kunjung selesai hingga kini. Baca Juga : Plt Kakanwil DJP Jawa Barat III: Ikuti Jejak Tim Thomas Cup Indonesia Ada beberapa catatan yang disampaikan Atang pertama. Politisi PKS itu sangat menyayangkan konflik yang berkepanjangan, antar pihak atau dua pihak […]

Peringati Hari Pahlawan ke-76, Ajak Kalahkan Kemiskinan dan Kebodohan

Peringati Hari Pahlawan ke-76, Ajak Kalahkan Kemiskinan dan Kebodohan

RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor, Bima Arya memimpin upacara peringatan Hari Pahlawan ke-76 di lapangan Museum PETA, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Bogor, Rabu (10/11/2021). Baca Juga : Festival UMKM Milenial 2021, Pulihkan Ekonomi di Tengah Pandemi Upacara yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB ini, dilakukan secara terbatas, dengan menerapkan protokol kesehatan (prokes) yang diikuti unsur muspida […]

Lima Peserta Lolos Seleksi Calon Direktur PDJT, Dedie: Banyak Pelamar Bukan dari Bidang Transportasi

Lima Peserta Lolos Seleksi Calon Direktur PDJT, Dedie: Banyak Pelamar Bukan dari Bidang Transportasi

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebanyak lima orang, dari total 22 peserta Calon Direktur Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (PDJT) periode 2021-2026 dinyatakan lolos seleksi. Baca Juga : Monumen TMP Dreded Diresmikan di Hari Pahlawan Sedangkan 17 peserta lainnya dianggap gugur. Kelima peserta yang dinyatakan lolos yakni Avisurjo Satyodwipo, Estu Suherman, Indra Wahyu Setiawan, Lies Permana Lestari dan Rachma Nissa […]

Bima Arya Lantik Pengurus Asosiasi LPM Kota Bogor

Bima Arya Lantik Pengurus Asosiasi LPM Kota Bogor

RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor, Bima Arya secara resmi melantik Pengurus Asosiasi LPM Kota Bogor Periode 2020-2025 di Rooftop Lantai 21 Bigland Hotel, Jalan Malabar, Kelurahan Tegallega, Kota Bogor, Selasa (9/11/2021). Baca Juga : Waspada! Tamansari Rawan Longsor! Pengukuhan dihadiri perwakilan DPRD Kota Bogor, Ketua KNPI Kota Bogor, Sapta Bela Alfaraby dan tamu undangan lainnya. Berdasarkan […]

Razia THM, Sembilan Pengunjung Positif Narkoba

Razia THM, Sembilan Pengunjung Kedapatan Positif Narkoba

BOGOR-RADAR BOGOR, Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Bogor, mendapati sembilan orang positif narkoba, saat melakukan pemeriksaan tes urin di dua THM di Kota Bogor. Baca Juga : Airlangga: PPKM Masih Berlanjut, Prokes Tetap Diperketat Demi PEN Mereka terjaring razia tim BNNK Bogor, Jumat (5/11/2021) malam. Pertama, enam orang kedapatan positif di Zentrum. Tiga lainnya kedapatan di […]

Catat! Tahun Depan Anak Usia 6-11 Tahun Bisa Vaksin di Kota Bogor

Ilustrasi vaksin anak

BOGOR-RADAR BOGOR, Anak usia 6 hingga 11 tahun, kini bisa mendapatkan suntik vaksin Covid-19 jenis Sinovac. Pemberian vaksin tersebut telah direstui Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM). Baca Juga : Waspada! 11 Kelurahan Kota Bogor Rawan Bencana Lalu bagaimana untuk warga Kota Bogor? Anak-anak di Kota Bogor nampak perlu lebih sabar untuk bisa mendapatkan vaksin Covid-19. […]

Waspada! 11 Kelurahan Kota Bogor Rawan Bencana

Kota Bogor siaga bencana

BOGOR-RADAR BOGOR, Sebelas kelurahan yang berada di sepanjang daerah aliran sugai (DAS) Ciliwung Cisadane, Kota Bogor masuk kategori rawan bencana banjir dan tanah longsor. Baca Juga : Khusus Anak Muda, Live.On Luncurkan Paket “Power Blast 75GB” Berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bogor, sebelas kelurahan yakni Kelurahan Kedung Halang, Cibogor, Gudang, Pasir Jaya, Panaragan, […]

Rakerda IGI, Bima Arya Ingin Guru Bantu Kembalikan Psikososial Anak Didik

Rakerda IGI, Bima Arya Ingin Guru Bantu Kembalikan Psikososial Anak Didik

RADAR BOGOR, Ikatan Guru Indonesia (IGI) Kota Bogor menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) yang digelar secara zoom meeting, Sabtu (6/11/2021). Baca Juga : Target Rampung Awal Desember, Progres Alun-Alun Kota Bogor Sudah 61,8 Persen Rakerda dibuka langsung Wali Kota Bogor, Bima Arya yang turut memberikan arahannya. “Hari ini dunia pendidikan Indonesia memang mengalami masa-masa yang sangat […]

Target Rampung Awal Desember, Progres Alun-Alun Kota Bogor Sudah 61,8 Persen

Target Rampung Awal Desember, Progres Alun-Alun Kota Bogor Sudah 61,8 Persen

RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor Bima Arya meninjau proyek pembangunan Alun-Alun Kota Bogor di lokasi eks Taman Topi, Bogor Tengah, Sabtu (6/11/2021). Baca Juga : Agro Inovasi Fair 2021, Mentan Dorong Pangan Lokal Masuk Pasar Ekspor Bima Arya optimistis pengerjaan alun-alun tersebut akan rampung sesuai target. Juga akan diresmikan sekitar pekan kedua atau ketiga Desember 2021. […]

Percepat Pembangunan Masjid Agung, Bima Arya Minta Kontraktor Tambah Pekerja

Percepat Pembangunan Masjid Agung, Bima Arya Minta Kontraktor Tambah Pekerja

RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor Bima Arya meninjau proyek pembangunan Masjid Agung di Jalan Dewi Sartika, Bogor Tengah, Sabtu (5/11/2021). Baca Juga : Tips Dari Yamaha, Jika Tidak Lulus Uji Emisi Hingga akhir tahun 2021, pengerjaan difokuskan pada pemasangan atap dan kolom spiral dengan anggaran Rp 31 miliar. “Tahun ini pengerjaan Masjid Agung fokus untuk membangun […]

SMAN 5 Bogor Sabet Juara 1 Kompetisi Youth Entrepreneurship Competition 2021

SMAN 5 Bogor Sabet Juara 1 Kompetisi Youth Entrepreneurship Competition 2021

BOGOR-RADAR BOGOR, Program Youth Entrepreneurship Competition 2021 Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kota Bogor berakhir. Tumbuhkan Jiwa Wirausaha, BRI Gelar BRIncubator Goes to Campus Sebanyak 10 finalis Youth Entrepreneurship Competition 2021 lolos melaju ke grand final yang dihelat di IPB International Convention Center (IICC), Sabtu (6/11/2021). Pada tahap grand final tersebut masing-masing mempresentasikan ide bisnis […]