25 radar bogor

Pede Raih Dua Kursi di Tanah Sareal, PPP Kota Bogor Klaim Banyak Caleg Milenial

Ketua DPC PPP Zaenul Mutaqin

BOGOR-RADAR BOGOR, DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kota Bogor menargetkan dapil Tanah Sareal dapat meraih dua kursi di Pemilihan Legislatif (Pileg) Kota Bogor 2024. Partai berlambang kabah itu juga mengejar raihan suara pada Pileg mendatang tembus 14.000 suara di Kecamatan Tanah Sareal. Ketua DPC PPP Zaenul Mutaqin mengatakan, PPP Kota Bogor memasang target lebih banyak […]

6.997 Tenaga Honorer Terancam jadi Pengangguran, Pemkot Bogor Siapkan Dua Solusi ini

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Kota Bogor masih mengantisipasi kebijakan penghapusan tenaga honorer di instansi pemerintah yang akan mulai berlaku pada tahun 2023. Ada dua solusi yang diusulkan Pemkot Bogor terkait kebijakan penghapusan tenaga honorer tersebut. Kebijakan ini sendiri nantinya akan berdampak terhadap nasib 6.997 tenaga honorer yang ada di lingkup Pemkot Bogor. Baca juga: Anggaran […]

Anggaran untuk Pilkada 2024 Kota Bogor Turun, Alasannya Ini…

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor Syarifah Sofiah

BOGOR-RADAR BOGOR, Jelang pemilihan kepala daerah (Pilkada) pada 2024 mendatang, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor bakal mengajukan anggaran sebesar Rp 95 miliar. Jumlah anggaran tersebut menurun jika dibandingkan dengan pengajuan anggaran kebutuhan Pilkada 2024 yang mencapai Rp 105 miliar. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor Syarifah Sofiah mengatakan, setelah melakukan efisiensi anggaran kebutuhan Pilkada 2024, Pemkot Bogor […]

Jelang Pilpres 2024, DPD PAN Kota Bogor Mulai Jaring Capres Pilihan

BOGOR-RADAR BOGOR, DPD Partai Amanat Nasional (PAN) Kota Bogor lakukan penjaringan nama-nama calon presiden (Capres) dan Cawapres untuk Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Penjaringan nama capres dan calon wakil presiden (cawapres), dilakukan di Sekretariat DPD PAN Kota Bogor, Jalan Pandu Raya, Sabtu (18/6/2022). Baca juga: Rayakan HUT Bhayangkara ke-76, Ribuan Warga Bogor Jalan Sehat Perdana Ketua […]

Rayakan HUT Bhayangkara ke-76, Ribuan Warga Bogor Jalan Sehat Perdana

BOGOR-RADAR BOGOR, Ribuan warga Bogor antusias mengikuti jalan sehat dan sepeda lipat santai, yang diselenggarakan Polresta Bogor Kota di kawasan SSA Kebun Raya Bogor, Minggu (19/6/2022). Acara yang dilakukan secara perdana pasca pandemi Covid-19 dilaksanakan serentak oleh Polri di seluruh wilayah Indonesia. Sebagai rangkaian perayaan HUT Bhayangkara ke-76. Baca juga: Kian Berkembang, Pengelola Wisata Sukamakmur Bentuk […]

Hati-Hati, Cuaca Bogor Diprediksi Hujan Lebat Sejak Siang

cuaca di Jawa Barat

BOGOR-RADAR BOGOR, Hari ini, Minggu (19/6/2022), cuaca Bogor dan beberapa wilayah Jawa Barat pada pagi hari diprediksi cerah Berawan hingga berawan. – *Siang hari (13.00 – 19.00 WIB)* : Berpotensi hujan ringan hingga sedang di Kab. dan Kota Cirebon, Kab. Indramayu, Kab. Sumedang, Kab dan Kota Bandung, Kota Cimahi, Kab Bandung Barat, Kab. Garut, Kab. […]

Airlangga Dipuji Sebagai ‘Motor’ Kartu Prakerja

BOGOR-RADAR BOGOR, Presiden Joko Widodo menilai Program Kartu Prakerja sebagai salah satu program yang berhasil di pemerintahannya. Secara khusus, Presiden memuji kinerja Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sebagai salah satu motor penggerak keberhasilan program Kartu Prakerja. Pujian itu disampaikan Jokowi saat berpidato di hadapan alumni program Kartu Prakerja saat Temu Raya Alumni Program kartu […]

Pemkot-Grab Jalin Kerjasama, Manfaatkan Puluhan Bangunan Kosong di Kawasan Surken jadi Tempat Usaha

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor terus memoles kawasan Pecinan di Jalan Suryakencana (Surken). Selain melakukan perbaikan, kali ini Pemkot Bogor melakukan kerjasama dengan Grab Indonesia untuk memaksimalkan potensi di kawasan Surken. Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan, kerjasama ini merupakan bagian dari lanjutan penataan kawasan Surken pasca dilakukan revitalisasi yang menggunakan dana Pemulihan Ekonomi […]

Satpol PP Kota Bogor Jaga Pagar Istana Bogor, Cegah PMK Meluas

Warga saat memberikan makan rusa di luar pagar Istana Bogor. Sofyan/Radar Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Bogor bakal melakukan penjagaan di kawasan pagar Istana Bogor. Penjagaan dilakukan terkait dengan mencegah warga atau pengunjung memberi makan rusa yang ada di Istana Bogor. Kepala Satpol PP Kota Bogor, Agustian Syach mengatakan, rencana tersebut memang sudah dibahas bersama pihak Istana Bogor terkait pencegahan penyebaran Penyakit […]

Flyover Membuat Jumlah Pendaftar SD Turun Signifikan

PPDB SDN di Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SD jalur zonasi pada Kamis (16/6/2022) memasuki hari ketiga pendaftaran. Sebagian SD di Kota Bogor sudah mulai menutup pendaftaran lebih awal dari jadwal yang sudah ditentukan karena kuota yang disediakan sudah terpenuhi bahkan melebihi batas. Kondisi berbeda nampak di tiga sekolah yang berada di wilayah Kelurahan Cibogor, […]

Jemaah Haji Tampil Nyentrik Serba Ungu dan Topi Kubah Masjid

Jemaah Haji Tampil Nyentrik Serba Ungu dan Topi Kubah Masjid

BOGOR-RADAR BOGOR, Di tengah jemaah haji Kota Bogor yang berseragam batik, berslayer haji warna merah dan putih, tampil satu jemaah haji berpenampilan nyentrik dan menarik perhatian. Bagaimana tidak, ia tampil dengan topi berbentuk kubah masjid, yang menjulang tinggi dan berukuran lumayan besar. Baca juga: Soal Penolakan UAS di Jonggol, MUI Singgung Islamphobia Jubah yang dipakainya juga merupakan […]

Uji Coba Mata Air Kabandungan, Tirta Pakuan Perbaiki Layanan Zona 6

Uji Coba Mata Air Kabandungan, Tirta Pakuan Perbaiki Layanan Zona 6

BOGOR–RADAR BOGOR, Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor mulai uji coba pemanfaatan sumber mata air Kabandungan, dengan kapasitas 30 liter perdetik, di Desa Sirnagalih Tamansari, Kabupaten Bogor. Uji coba ini dimulai dengan pengaliran air ke pipa induk, hingga ke reservoir Kota Batu kapasitas 2000 M3 di area Sumber Mata Air Kota Batu, Kamis (16/6/22). Baca juga: Airlangga: KIB […]