25 radar bogor

Tahun Depan, Pejabat di Kota Bogor Mulai Pakai Mobil Listrik

Presiden Jokowi mencoba mesin charger mobil listrik setelah groundbreaking pabrik baterai kendaraan listrik

BOGOR-RADAR BOGOR, Wali Kota Bogor Bima Arya menyambut baik, kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi), terkait penggunaan mobil listrik bagi pejabat daerah. Bima Arya mengaku setuju, dikeluarkannya Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 7 Tahun 2022 tentang Penggunaan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Listrik (Battery Electric Vehicle) sebagai Kendaraan Dinas Operasional dan/atau Kendaraan Perorangan Dinas Instansi Pemerintah Pusat dan […]

Ini Alasan Utama Wisatawan Datang ke Kota Bogor

Kuliner Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Kota Bogor saat ini memang sudah pantas digelari sebagai kota wisata. Kota dengan luas wilayah 11.850 hektar ini selalu disibukkan dengan banyaknya kunjungan wisatawan setiap akhir pekan. Turis yang berkunjung untuk plesiran di Kota Bogor datang dengan berbagai alasannya. Namun ternyata fashion bukan menjadi alasan utama mereka untuk datang. Kepala Bidang Pemasaran Dinas […]

Kerap Terjadi Gangguan, Perumda Tirta Pakuan Fokus Perbaikan Distribusi Air

BOGOR-RADAR BOGOR, Perumda Tirta Pakuan tengah fokus melakukan perbaikan distribusi air sebagai upaya meningkatkan pelayanan air kepada pelanggan. Diketahui, saat ini banyak pelanggan yang mengeluhkan aliran air yang kecil dan tidak mengalir 24 jam, yang disampaikan lewat media sosial Perumda Tirta Pakuan. Tak tinggal diam, Perumda Tirta Pakuan pun bergerak cepat menanggapi keluhan pelanggan. Direktur […]

Operasi Pasar Murah Kota Bogor Kedapatan Gunakan Kantong Plastik, Sekda Bilang Gini

BOGOR-RADAR BOGOR, Kegiatan Operasi Pasar Murah (OPM) yang diselenggarakan Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor di Kecamatan Bogor Utara, pada Kamis (15/9/2022) memunculkan fakta baru. Dalam kegiatan OPM ini, sejumlah warga kedapatan menggunakan kantong plastik yang disediakan penyelenggara, untuk membungkus barang belanjaan yang dibelinya. Kantong plastik berwarna putih, yang digunakan warga untuk membungkus barang belanjaan ini, disediakan […]

PFI Bogor Rangkum Masa Penderitaan Sampai Kebangkitan Warga di Alun-alun Kota Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pewarta Foto Indonesia (PFI) Bogor kembali memamerkan karya-karya jurnalistiknya berupa foto, di Alun-Alun Kota Bogor, pada Kamis (15/9). Adapun kegiatan yang bertajuk Transisi itu dilakukan selama tiga hari sejak Kamis (15-18/9). Sebanyak 50 foto jurnalistik hasil jepretan anggota PFI Bogor periode 2021-2022 berjejer di pelataran Alun-Alun Kota Bogor. Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan, […]

Demo Mahasiswa Depan Istana Bogor Makan Korban, Polisi: Jangan Memancing!

BOGOR-RADAR BOGOR, Seorang mahasiswa terluka saat mengikuti aksi demo, penolakan kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi, yang dilakukan Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kota Bogor, pada Kamis (15/9/2022). Kejadian itu terjadi, sekira pukul.15.49 yang ditenggarai saat aksi dorong antar mahasiswa dan aparat kepolisian di Depan Istana Bogor, Jalan Jendral Sudirman, Kota Bogor. Koordinator PC […]

Kuliner ke Bogor? Wajib Cobain Mie Ayam Bangkalan Mawar!

BOGOR-RADAR BOGOR, Kota Bogor punya banyak kuliner enak. Salah satunya mie ayam gerobakan, yang diracik dengan bahan sederhana, namun rasanya tetap menggugah selera. Selain aneka hidangan khas Pasundan yang beragam. Kota Bogor punya banyak jajanan enak, salah satu yang harus dicoba ada aneka mie ayam gerobak. Tak kalah dengan mie di restoran, racikan mie gerobak […]

Lagi, Mahasiswa Unjuk Rasa Desak Pemerintah Turunkan Harga BBM

BOGOR-RADAR BOGOR, Kebijakan pemerintah menaikkan harga BBM bersubsidi, kembali menuai penolakkan. Kali ini, mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Komisariat Universitas Pakuan (Unpak) turun ke jalan, melakukan aksi unjuk rasa menyuarakan penolakkan kenaikan harga BBM. Aksi ini berlangsung di Jalan Ir. H. Juanda pada Rabu (14/9). Selain berorasi dalam unjuk rasa ini para […]

Bakar Semangat Ratusan Peserta Pembekalan Kader Rakyat Terlatih, Aster KSAD Ingatkan Ancaman Bangsa Lain

BOGOR-RADAR BOGOR, Asisten Teritorial Kepala Staff Angkatan darat (Aster KSAD), Mayor Jendral TNI Karmin Suharna melalui Waaster Kasad Bidang Wanwil dan Kermater Brigjen TNI Donni Hutabarat mengingatkan kepada ratusan peserta Pembekalan Kader Rakyat Terlatih 2022, agar tergerak dalam mempertahankan NKRI dari berbagai ancaman dan gangguan. Hal itu disampaikan Donni Hutabarat saat membuka kegiatan Pembekalan Kader […]

Tumbuh di Luar Habitatnya, Rafflesia Arnoldii Perdana Mekar di Kebun Raya Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Bunga Rafflesia Arnoldii R.Br atau yang lebih dikenal dengan sebutan padma raksasa secara perdana mekar di area tumbuhan pemanjat (climber) Kebun Raya Bogor (KRB). Bunga tersebut baru pertama kali di luar habitat aslinya di hutan Sumatera. Bunga tersebut juga disebut-sebut baru pertama kali di luar habitat aslinya di hutan Sumatera, setelah penantian 16 […]

Peternak Terdampak PMK Dapat Bantuan, Segini Besarnya

Petugas dari DKPP melakukan suntik vaksin PMK tahap ke 2 di peternakan sapi didaerah Katulampa bogor selatan, foto : sofyansyah/RB

BOGOR-RADAR BOGOR, Peternak terdampak wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kota Bogor akan mendapatkan bantuan dari Kementerian Pertanian (Kementan). Kepala Bidang Peternakan Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Bogor, drh Anizar menjelaskan bantuan tersebut diberikan kepada para peternak yang hewannya mati atau dipotong paksa karena positif PMK. Berdasarkan petunjuk teknis pemberian bantuan dalam […]

Pasokan Air ke Villa Mutiara Lancar Bertahap

BOGOR–RADAR BOGOR, Tim Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor berhasil mengatasi gangguan distribusi air bersih di wilayah Perumahan Villa Mutiara Bogor 2 Kelurahan Mekarwangi Kecamatan Tanah Sareal Kota Bogor pada Senin Sore (12/9). Pasokan air bersih ke pelanggan kini lebih baik setelah perbaikan sistem pengaliran sejak pekan lalu. Direktur Teknik Perumda Tirta Pakuan Kota Bogor Ardani […]