25 radar bogor

Regenerasi Petani, Alumni Smart Farming Lakukan Resonansi di Tasikmalaya

Regenerasi Petani

TASIKMALAYA – RADAR BOGOR, Kementerian Pertanian, melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), terus berkomitmen melakukan regenerasi petani dan mencetak petani muda yang berjiwa wirausaha. Baca Juga : Inspiratif! Alumni Polbangtan Bogor Ini Sukses Beternak Kambing dan Domba Sebagai bentuk komitmen tersebut, Kementan bersama International Fund for Agricultural Development (IFAD) mencanangkan program […]

Kementan Masifkan Program Regenerasi Petani di Tasikmalaya

Kementan

TASIKMALAYA – RADAR BOGOR, Kementan berkomitmen untuk terus memfasilitasi generasi milenial terjun menjadi petani dan berwirausaha pertanian. Dalam berbagai kesempatan, Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo selalu meyakinkan bahwa pertanian adalah bisnis yang menjanjikan. Berbagai program Kementan pun dilakukan untuk mengubah pola pikir generasi muda bahwa pertanian itu keren, hebat, dan satu-satunya sektor yang menjanjikan, […]

Kementan Gaungkan Genta Organik, TNI-AD Siap Jadi Pelaku Pembangunan Pertanian

Syahrul-yasin-limpo

JAKARTA-RADAR BOGOR, Pelatihan Sejuta Petani dan Penyuluh Tahun 2023 dengan tema Gerakan Tani Pro Organik (Genta Organik) dan Bimtek Sinergitas TNI – AD dengan Kementerian Pertanian dalam rangka mendukung program Ketahanan Pangan Nasional resmi dibuka di Gedung Jenderal M. Yusuf, Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (16/3). Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo menjelaskan, salah satu faktor […]

Sambangi Pasar Pondok Gede, Satgas Pangan Kementan Pastikan Stok Aman

BEKASI-RADAR BOGOR, Satgas Pangan Kementerian Pertanian meninjau pasokan pangan di Pasar Pondok Gede, Senin (06/03). Tujuannya adalah untuk memastikan produksi dan ketersediaan menjelang Ramadhan aman. Baca Juga: Bima Arya Segera Lantik Dua Kadis Baru Andalannya Tim Satgas Pangan Polbangtan Bogor didampingi Tim Dinas Perdagangan Kota Bekasi dan Kepala Unit Pasar Pondok Gede berkeliling menemui pedagang […]

Tingkatkan Kapasitas Petani dan Penyuluh, Kementan Gelar Bimtek Urgensi Pertanian Perkotaan

PURWAKARTA – RADAR BOGOR, Bimbingan Teknis (BIMTEK) peningkatan kapasitas petani dan penyuluh pertanian wilayah koordinasi Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor dengan tema “Urgensi Pertanian Perkotaan” dilaksanakan pada Sabtu (4/3/2023) di Gedung Joglo Belawan, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. Syahrul Yasin Limpo, Menteri Pertanian melihat bahwa penyuluh pertanian merupakan Kopassus dari keberhasilan pertanian di Indonesia. “Penyuluh itu […]

Pustaka Kementan Ajarkan Cara Basmi Hama Tanpa Kimia

CIAMPEA-RADAR BOGOR, Pusat Perpustakaan dan Literasi Pertanian (Pustaka) Kementrian Pertanian menggelar program perpustakaan khusus berbasis inklusi sosial (PKBIS) di Poktan Cahaya Tani, Desa Benteng, Ciampea. Penanggung Jawab kegiatan PKBIS Kementrian Pertanian Eka Kusmayadi mengungkapkan, program itu merupakan transformasi layanan yang berkomitmen meningkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan pengguna perpustakaan. Baca Juga: Jembatan Ambruk di Warung Pala […]

Kementan Bakal Kukuhkan Guru Besar Pertama Bidang Penyuluhan Pertanian

Kementan

JAKARTA – RADAR BOGOR, Kementerian Pertanian atau Kementan, melalui Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan), terus bertekad melahirkan petani milenial yang profesional, mandiri, dan berjiwa entrepreneurship. Salah satu prestasi yang ditorehkan di awal tahun 2023 adalah, akan dikukuhkan guru besar pertama yang berasal dari Polbangtan, tepatnya Polbangtan Bogor. Menteri Pertanian (Mentan), Syahrul Yasin Limpo rencananya secara resmi […]

Kementan Siap Dampingi Petani Millenial Tembus Pasar Ekspor

Polbangtan Kementan Bogor jalin kerjasama dengan Barantan

BOGOR – RADAR BOGOR, Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menekankan pentingnya sinergitas untuk pelaksanaan program program Kementan. “Kita harus bekerja bersama, saling bersinergi untuk mencapai harmoni. Tidak saja antar lembaga di luar kementan, tapi juga sesama unit di Kementerian Pertanian,” ujar Syahrul. “Mari berikan pelayanan yang prima, peningkatan kinerja pelayanan, dan bekerja sama membentuk jejaring […]

Jelang Tahun Baru 2023, Kementan Pastikan Pasokan Kebutuhan Pokok di Jawa Barat Aman

BOGOR – RADAR BOGOR, Jelang tahun baru 2023, Satgas Pangan Kementerian Pertanian wilayah Jawa Barat, bersama Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Bogor, melakukan pengecekan ketersediaan dan harga pangan pokok di Pasar Induk Kemang Bogor pada Jumat (30/12/2022). Stok pangan pokok yaitu beras, telur ayam, cabai besar, cabai rawit, bawang merah, bawang putih, gula pasir, […]

Gaet Petani Milenial, Kementan Gaungkan Hibah Kompetitif

Kementan Hibah

CIANJUR-RADAR BOGOR, Youth Entrepreneurship and Employment Services (YESS) yang merupakan sinergi dari Kementan, dengan lembaga pendanaan internasional yang bergerak di sektor pertanian yaitu International Fund for Agricultural Development (IFAD), terus fokus pada penumbuhan petani muda serta wirausaha muda pertanian. Baca Juga : Jelang Nataru, Kementan Pastikan Stok Pangan di Jawa Barat Aman Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) […]

Jelang Nataru, Kementan Pastikan Stok Pangan di Jawa Barat Aman

Kementan

BOGOR – RADAR BOGOR, Menjelang Nataru 2023, Kementan melalui Satgas Pangan Jawa Barat yaitu Politeknik Pembangunan Pertanian (Polbangtan) Bogor, melakukan monitoring ketersediaan stok kebutuhan pangan masyarakat di Pasar Gunung Batu, Kota Bogor, Selasa (27/12/2022). Baca Juga : Kolaborasi Apik Kementan dan Stakeholder Pacu Pertumbuhan Petani Millenial di Tasikmalaya Sebagaimana arahan Menteri Pertanian RI bahwa, kepada seluruh […]

Modal Utama Bisnis adalah Keberanian Memulai

BOGOR-RADAR BOGOR, Membangun usaha dari nol tidak mudah. Butuh kerja keras untuk menghadapi berbagai tantangan yang menyertainya. Namun, lebih penting lagi untuk memulai. Baca Juga: Perkuat Petani Milenial, Kementan Tingkatkan Sinergi Dengan Pemerintah Daerah Jawa Barat Sedikit pengalaman itulah yang dibagikan CEO Minaqu Indonesia Ade Wardhana Adinata di hadapan peserta Bimbingan Teknis (Bimtek) Fasilitasi Pembiayaan Pertanian […]