25 radar bogor

Jam Operasional Dibatasi, Pengusaha Tambang Mengeluh

Jalur-Tambang

PARUNGPANJANG-RADAR BOGOR, Sejumlah pengemudi angkutan tambang masih kebingungan dengan penerapan uji coba pembatasan jam operasional yang dilakukan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ). Musababnya, truk kosong dari arah Kabupaten Tangerang dibolehkan melintas sedangkan di Kabupaten Bogor dilarang. Pantauan Radar Bogor dilapangan, truk angkutan tambang kosong sejak pagi sudah melintas dari Jalan Raya Legok, Karang Tengah Kabupaten […]

Bus Trans Pakuan Segera Beroperasi Lagi, Berikut Rute dan Jam Operasionalnya

Bus Transpakuan

BOGOR-RADAR BOGOR, Setelah lama tak berjalan, dalam waktu dekat ini Perusahaan Daerah Jasa Transportasi (PDJT) akan mengoperasikan lima unit bus Trans Pakuan bantuan dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub), yang selama ini terparkir sia-sia di Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Bogor. Saat ini, perusahaan plat merah itu sedang mengurus segala administrasi Biaya Balik nama (BBN) sekitar Rp22 juta. […]

Pertemuan Pemkab dengan BPTJ Soal Truk Tambang Deadlock, Uji Coba Kembali ke Tahap Satu

Pertemuan Pemkab dengan BPTJ Deadlock

PARUNGPANJANG-RADAR BOGOR, Pertemuan antara Pemkab Bogor dengan Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) belum menghasilkan keputusan berarti. Dalam pembahasan yang berlangsung di Pendopo Bupati Bogor Komplek Pemda CIbinong, kemarin (21/2), hanya menyepakati masa uji coba keempat menggunakan sistem pemberlakuan jam operasional tahap I. yaitu pada pukul 20.00-04.00 WIB, sesuai dengan kesepakatan Pemkab Bogor dan Pemkab Tangerang. […]

Truk Tambang Masih Langgar Jam Operasional, Polres Bogor Bangun Pos Pemantau

Pos Pemantauan Jalur Tambang

RUMPIN-RADAR BOGOR, Petugas gabungan dari unit pengaturan, penjagaan, pengawalan, dan patroli (turjawali) Satuan lalu Lintas Polres Bogor, memantau arus kendaraan angkutan tambang yang melintas di wilayah barat maupun utara Kabupaten Bogor, kemarin (28/1). KBO Lantas Polres Bogor, Iptu Vino Lestari menjelaskan, pihaknya melakukan pemantauan langsung di semua titik yang berada kawasan tambang. Saat ini sudah […]

Ikuti Kabupaten Tangerang, Pemkab Bogor Bikin Perbup Jam Operasional Kendaraan Tambang

PARUNGPANJANG – RADAR BOGOR, Bupati Bogor, Ade Munawaroh Yasin akan merencanakan pembuatan perbup terkait jam operasional angkutan jalan khusus tambang. “Hari ini (kemarin,red) kami rapat dengan dishub, dan asisten terkait masalah trarnsportasi. Sebab, ini menjadi pekerjaan rumah (PR) besar, khususnya di Parungpanjang mengenai jam operasional angkutan tambang,” katanya kepada Radar Bogor, Senin (14/1/2019). AMY-sapaan karibnya- […]

Jam Operasional Jalur Tambang Diujicobakan, Truk Hanya Melintas Malam

GUNUNGSINDUR – RADAR BOGOR, Pemberlakuan jam operasional terhadap angkutan barang tambang, akan memasuki tahap uji coba. Rencananya dimulai sejak 18 Januari hingga 1 Februari mendatang. Untuk sementara, truk melintas hanya malam hari saja. “Kehadiran kami tidak semata-mata bicara transportasisaja. Tapi bahas sektor yang lain. Seperti kehidupan ekonomi masyarakat lokal harus diperhatikan. Jangan cuma terkena dampaknya […]

Jam Operasional Truk Tambang Harus Disamakan, Bangun Jalur Khusus Tambang

PARUNGPANJANG – RADAR BOGOR, Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Jawa Barat, Dedi Taufik Kurohman buka suara terkait kebijakan pemberlakuan jam oprasional truk tambang di wilayah Rumpin, Cigudeg dan Parungpanjang. Menurutnya, jam operasional tersebut harus disamakan. Seperti yang diketahui, pemberlakuan jam operasional di wilayah Kabupaten Tangerang dari pukul 22.00 WIB hingga pukul 04:00 WIB, sering menyebabkan […]