PBNU Serukan 7 Poin Untuk Menghentikan Kekerasan di Gaza
JAKARTA-RADAR BOGOR, Konflik antara Israel dan Palestina yang semakin memburuk dan menelan banyak korban, Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengeluarkan pernyataan sikap. Baca juga : PBNU Ajak Masyarakat Peringati Hari Santri 22 Oktober Dengan Pembacaan 1 Miliar Sholawat Nariyah Lewat Ketua umum PBNU, KH. Yahya Cholil Staquf pernyataan sikap dan seruan itu disampaikan kepada publik […]
Wakil Presiden AS Menegaskan Negaranya Tidak Akan Kirim Tentara Ke Israel atau Gaza
AMERIKA SERIKAT-RADAR BOGOR, Wakil Presiden Amerika Serikat Kamala Harris menyatakan Washington tidak berencana atau berniat mengirimkan tentara ke Israel atau Gaza. Baca Juga : Fedi Nuril Konsisten Dukung Palestina Hingga Saat Ini “Kami sama sekali tidak berniat atau berencana mengirimkan pasukan tempur ke Israel atau Gaza, titik,” kata Harris dalam wawancara dengan CBS News pada […]
Pasukan Israel Mulai Serang Gaza Utara dari Kedua Sisi
GAZA-RADAR BOGOR, Pasukan dan tank Israel menyerang kota utama di Gaza Utara dari kedua sisi pada Senin (30/10), tiga hari setelah mereka memulai serangan darat besar-besaran di daerah kantong Palestina yang telah menarik perhatian masyarakat Internasional dan menyerukan agar warga sipil dilindungi. Baca Juga : Israel Lakukan Serangan Udara dan Darat di Bagian Utara Gaza […]
Jerman Desak Israel Demi Lindungi Warga Palestina
JERMAN-RADAR BOGOR, Pemerintah Jerman mengutuk kekerasan yang dilakukan pemukim Israel di Tepi Barat yang diduduki, dan mendesak pemerintah Israel agar mengambil tindakan guna melindungi warga Palestina dari serangan kekerasan tersebut. Baca Juga : Terbaru, Jersey Barcelona Edisi Rolling Stones Ludes dalam Waktu Satu Hari Berbicara dalam konferensi pers di Berlin, Senin, juru bicara Kementerian Luar […]
Ucapan Wamenlu Indonesia Terkait Perang Palestina Dan Israel
wakil Menteri Luar Negeri Indonesia ke-5, Dino Patti Djalal, menyampaikan bahwa hanya ada satu cara agar konflik dan perang Palestina-Israel segera berakhir.
Efek Bahaya Bom Fosfor Putih pada Tubuh Manusia
Fosfor putih diduga menjadi bahan dalam bom yang diluncurkan Israel ke area Gaza pada Oktober 2023.
Israel Lakukan Serangan Udara dan Darat di Bagian Utara Gaza
Pasukan israel menyerbu wilayah tersebut dengan serangan darat yang akhirnya memicu banyak seruan dari negara-negara lain untuk melindungi warga sipil.
Perang Israel-Hamas Memanas,Paus Serukan Gencatan Senjata
Paus Francis pada Minggu menyerukan gencatan senjata dalam perang antara Israel-Hamas Palestina dan menegaskan kembali permohonan pelepasan sandera.
Presiden Rusia Vladimir Putin, Konflik Israel-Gaza Bisa Menyebar ke Luar Timur Tengah
WASHINGTON-RADAR BOGOR, Presiden Rusia, Vladimir Putin memperingatkan bahwa konflik Israel dan Gaza dapat menyebar ke luar Timur Tengah. Selain itu, imbas dari konflik tersebut turut membuat negara-negara besar gagal mengamankan rencana untuk mengirimkan bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza. Presiden AS, Joe Biden dalam sambutannya membahas terkait persoalan perang yang dimulai dengan serangan terhadap Israel pada […]
Presiden Turki Batalkan Kunjungan Kerja ke Israel
TURKI-RADAR BOGOR, Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan membatalkan kunjungan kerja ke Israel. Hal ini disebabkan wilayah Gaza terus digempur oleh tentara Israel. Pembatalan itu ia umumkan pada Rabu (25/10) karena menilai Israel melakukan perang tidak manusiawi melawan militan Hamas di Gaza. Baca Juga : Presiden Turki Kecewa, PBB Tak Berdaya Tangani Kondisi Gaza Sekitar tiga […]
Presiden Turki Kecewa, PBB Tak Berdaya Tangani Kondisi Gaza
ANKARA-RADAR BOGOR, Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan menyatakan sangat sedih melihat ketidakberdayaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang dianggapnya mengabaikan pembunuhan brutal terhadap anak-anak dalam konflik Israel-Palestina, dikutip dari ANTARA. “Tidak ada seorang pun yang serius menyikapi suatu struktur yang membiarkan pembunuhan brutal terhadap anak-anak terjadi. Kami sangat sedih melihat gambaran bahwa PBB tidak berdaya,” katanya. Erdogan […]
Fadli Zon Desak Penyelesaian Konflik Palestina-Israel di Hadapan Parlemen Eropa, Mendukung Palestina Merdeka
BOGOR-RADAR BOGOR, Di tengah kondisi geopolitik global yang dipenuhi berbagai konflik dan krisis, isu keamanan dan perdamaian menjadi salah satu sorotan utama pada Pertemuan Antar-Parlemen Indonesia dan Uni Eropa ke-12 di Gedung Parlemen Uni Eropa, Strasbourg, Prancis. Ketua Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI, Dr. Fadli Zon, memimpin forum tersebut bersama Daniel Caspary, […]