Airlangga: PPKM Masih Berlanjut, Prokes Tetap Diperketat Demi PEN

RADAR BOGOR, Evaluasi penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) pada wilayah Jawa-Bali dan Luar Jawa-Bali, dilakukan kembali pada minggu ini. Baca Juga : PDGI, PTGMI dan Dinkes Kabupaten Bogor Kompak Percepat Vaksinasi Covid-19 Kondisi pandemi sudah sangat membaik, jika dibandingkan dengan puncaknya, pada Juli 2021 lalu. Per 7 November 2021, jumlah kasus aktif sebesar 10.825, atau […]
Makin Landai, Sebagian Ruangan Covid-19 Difungsikan Kembali Untuk Umum

BOGOR-RADAR BOGOR, Jumlah orang yang terpapar virus Covid-19 di Kota Bogor terus mengalami penurunan. Gandeng Hotel 101, Belasan UMKM Kawasan Pulau Geulis Dibantu Naik Kelas Saat ini penambahan kasus perhari berada di bawah tiga kasus. Seperti yang terjadi di RSUD Kota Bogor. Jika sebelumnya ratusan tempat tidur yang disediakan terisi penuh oleh pasien Covid-19 maka […]
Aktifitas Meningkat, Airlangga: Kebut Vaksin Covid-19, Tetap Perketat Prokes!

RADAR BOGOR, Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN) terus memantau perkembangan kasus Covid-19 di setiap daerah. Jalin Kerjasama dengan Elnusa, Perumda Tirta Pakuan Bisa Baca Meteran Otomatis Evaluasi penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), pada wilayah Jawa-Bali dan Luar Jawa-Bali tetap dilakukan setiap minggu. Meskipun PPKM tetap akan berlaku pada periode ini sampai 8 […]
Percepat Pemulihan dan Transformasi, Bank Mandiri Bukukan Laba Bersih Rp 19,2 triliun di Kuartal III 2021

RADAR BOGOR, Bank Mandiri berhasil mencatatkan pertumbuhan bisnis secara berkelanjutan melalui eksekusi strategi bisnis yang konsisten dengan mengusung peran teknologi di depan. Kolaborasi ACT dan Pegadaian Syariah, Dua Kelurahan Dapat 2 Ton Beras Hasilnya, hingga Kuartal III 2021, perseroan mampu mencatat perolehan laba bersih secara nasional sebesar Rp 19,23 Triliun, tumbuh 37,1% secara year on year […]
Biaya PCR Turun, Komisi IX DPR: Masih Mahal!

RADAR BOGOR, Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani menilai harga tes PCR yang diturunkan pemerintah menjadi Rp300 ribu masih terbilang mahal. Sekjen PDIP: Ada yang Berusaha Rusak Internal PDIP Menurut dia, harga tersebut masih membebani masyarakat. Apalagi, kata dia pemerintah mewajibkan tes PCR sebagai syarat perjalanan menggunakan moda transportasi publik. Dengan kebijakan itu maka […]
Seimbangkan Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi, Ini Kata Airlangga Hartarto

RADAR BOGOR, Pemerintah Indonesia menggunakan strategi mengutamakan keseimbangan, antara penanganan kesehatan dan pemulihan ekonomi nasional dalam penanganan pandemi Covid-19. Rizal Ramli Siap Selamatkan Garuda Indonesia, Asal… Di bawah kendali Presiden Joko Widodo, kombinasi “rem dan gas” dipilih sebagai langkah optimal. Untuk menyeimbangkan antara penanganan covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional, atau antara kehidupan dan penghidupan. Menteri […]
Golkar: Jokowi-Ma’ruf Berhasil Kendalikan Covid-19

JAKARTA-RADAR BOGOR, Partai Golkar menilai pemerintahan Presiden Joko Widodo-Wakil Presiden Ma’ruf Amin berhasil mengendalikan pandemi Covid-19 sejak awal pemerintahan dua tahun lalu. Pembangunan Jalan Cigudeg-Kiarasari-Cisangku Didesak Selesai Tepat Waktu Anggota Fraksi Golkar di DPR Emanuel Melkiades Laka Lena mengatakan, pandemi Covid-19 menjadi tantangan terbesar Jokowi-Ma’ruf di dua tahun masa kepemimpinan mereka. Namun, melalui Kabinet Indonesia […]
Kasus Covid-19 Landai, Pengguna KRL Meningkat 105 Persen

BOGOR-RADAR BOGOR, Sejak kasus Covid-19 melandai, berdampak pada meningkatnya mobilitas masyarakat, khususnya pengguna setia KRL. Icip Kopi Langka di Kaki Gunung Salak VP Corporate Secretary KAI Commuter Anne Purba mengatakan, tren peningkatan jumlah pengguna KRL alami peningkatan yang cukup signifikan. Berdasarkan data yang ada pada pihaknya, pada periode Juli hingga Oktober, peningkatan jumlah penumpang KRL […]
Peningkatan Berbagai Sektor Cerminkan Upaya Pemerintah Tangani Covid-19 dan PEN Sudah Tepat

RADAR BOGOR, Sejauh ini, berbagai langkah yang dilakukan dalam program penanganan pandemi Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional sudah dilaksanakan secara baik. RTLH Tak Kunjung Datang, Rumah Warga Citeureup Keburu Ambruk Pandemi Covid-19 secara umum sudah melandai. Bahkan, Indonesia segera memasuki fase endemic. Program pemulihan ekonomi nasional (PEN) juga berjalan sebagaimana diharapkan. Semua aktivitas sudah berangsur […]
Tetap Pakai Masker Walau Sudah Vaksin Covid-19

RADAR BOGOR, Meski secara umum penyebaran dan penanganan terkendali, pemerintah masih terus berupaya menurunkan kasus COVID-19 di seluruh pelosok. DLH Kota Bogor Hibahkan Satu Kelurahan Satu Motor Sampah Ancaman virus yang dirasa masih akan terjadi beberapa waktu ke depan, menjadikan berbagai strategi dilakukan dengan matang. Memasuki masa transisi COVID-19 dari pandemi menjadi endemi, pemerintahpun menguatkan […]
Hari Ini, Malaysia Telah Membuka Perbatasannya

RADAR BOGOR, Malaysia telah melonggarkan perbatasannya. Syaratnya, pemudik harus divaksinasi lengkap. Juga melakukan tes swab tiga hari, sebelum kembali ke Malaysia. Ditambah lagi tes swab setibanya di Malaysia. Hore! Inggris Hapus Indonesia di Daftar Merah Malaysia adalah salah satu, dari sedikit negara yang menutup perbatasan. Baik secara eksternal, maupun internal. Mencegah warganya pergi tanpa izin […]
Kesehatan Bagi Penyintas Covid-19 dan Anak di Bawah 12 Tahun

RADAR BOGOR, Situasi pengendalian Covid-19 di tanah air terus menunjukkan perbaikan. Hal ini didukung keberhasilan penanganan kesehatan yang makin baik, termasuk peningkatan layanan dasarnya. Prakiraan Cuaca: Bogor Diprediksi Hujan Lebat Sejak Siang Hari Selain itu, disiplin masyarakat terpantau tetap tinggi dalam penerapan protokol kesehatan (Prokes). Kepedulian akan pentingnya vaksinasi COVID-19 juga menguat, sehingga informasi yang […]