25 radar bogor

Jalan Rusak di Rumpin, Truk Tambang Kelebihan Muatan Biang Keroknya

jalan rusak di Rumpin

RUMPIN-RADAR BOGOR, Truk tambang kelebihan muatan menjadi biang kerok rusaknya jalan di Kawasan Rumpin, Kabupaten Bogor. Baca Juga ; Jalan Rusak di Rumpin Bogor Ini Mirip Danau, Banyak Motor Kecelakaan hingga Mobil Mogok Hal itu dikatakan oleh Ketua MPB ( Markas pejuang Bogor) Atiek Yulis. Kepada Radar Bogor ia mengatakan, penyumbang rusaknya jalan dikarenakan banyaknya […]

Dapat Satu Kursi di Dapil IV Kabupaten Bogor, Wasto : Jaga dan Kawal Suara PKS

Wasto

CIAMPEA-RADAR BOGOR, Caleg DPRD Kabupaten Bogor Dapil IV, Wasto diprediksi lolos. Dari hasil D1, Wasto mendapatkan jatah satu dari tujuh kursi DPRD Kabupaten Bogor di Dapil IV. Baca Juga : 7 Partai Rebut Kursi di Dapil IV Kabupaten Bogor, Ini Caleg yang Lolos Perihal perolehan kursi tersebut, Wasto meminta kepada masyarakat yang memilih dirinya serta […]

Kondisi Hilal 1 Ramadan 1445 H Berdasarkan Prakiraan BMKG, Jadi Kapan Mulai Puasa?

Pemantauan hilal awal Ramadan

JAKARTA-RADAR BOGOR, Untuk menentukan awal bulan Hijriyah, umat Islam menggunakan penanggalan yang didasarkan pada usia bulan. Salah satu cara adalah dengan melihat hilal atau bulan baru, yang merupakan tanda awal bulan dalam penanggalan Hijriyah. Baca Juga : Catat! Harga Kebutuhan Pokok Naik Jelang Ramadan, Dedie A Rachim Janji Akan Lakukan Operasi Pasar Kota Bogor Hilal […]

Drainase Jalan di Bogor Ini Tak Kunjung Diperbaiki, Pemdes dan Pengusaha Lakukan Ini

Drainase

CARINGIN – RADAR BOGOR, Drainase di Jalan Ciderum – Pancawati, Caringin sepanjang 2 kilometer bakal dinormalisasi. Namun bukan oleh Pemkab Bogor, melainkan pemerintah desa yang bekerja sama dengan Himpunan Pengusaha Pariwisata Pancawati dan sekitarnya (HP3S). Baca Juga : Puncak Milad ke-34, IPHI Kota Bogor Bagikan Bansos 700 Ton Beras Normalisasi dilakukan dengan menggunakan alat berat […]

Pendaftaran Mudik Motor Gratis Sudah Dibuka, Ini Jadwal dan Rutenya

Ilustrasi mudik motor gratis

JAKARTA-RADAR BOGOR, Meski Lebaran 2024 masih kurang lebih dua bulan lagi, Kementerian Perhubungan (Kemenhub) sudah membuka pendaftaran mudik motor gratis (Motis) via Kereta Api. Baca Juga : Tiket Kereta Api H-2 Mudik Lebaran Sudah Bisa Dipesan Mulai Hari Ini Pendaftaran mudik motor gratis itu dibuka selama kurang lebih dua pekan mulai Hari ini Senin (4/3/2024) […]

Telkomsel dan Huawei Tandatangani Kerja Sama di MWC 2024 Barcelona

Telkomsel

JAKARTA-RADAR BOGOR, Untuk menghadirkan konektivitas, solusi, dan layanan inovatif yang membuka lebih banyak peluang bagi setiap individu, rumah, dan bisnis di Indonesia, Telkomsel dan Huawei menandatangani dua Strategic Partnership Agreement (SPA) terkait Home Broadband and 5G Innovation dan Talent Development. Baca Juga : Telkomsel Tak Tergantikan, 5 Kali Raih Best Mobile Network dari Ookla® Speedtest […]

10 Caleg Dapil 3 Ini Berpeluang Lolos ke DPRD Kabupaten Bogor, Ada Anak Mantan Bupati

Dapil 3 Kabupaten Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Pertarungan sengit memperebutkan 10 kursi parlemen juga terjadi di Dapil 3 DPRD Kabupaten Bogor yang meliputi wilayah Ciawi, Cisarua, Megamendung, Caringin, Cijeruk, Tamansari, Cigombong, dan Ciomas. Baca Juga ; 7 Partai Rebut Kursi di Dapil IV Kabupaten Bogor, Ini Caleg yang Lolos Hasil sementara berdasarkan perhitungan yang dilakukan Radar Bogor menggunakan metode sainte […]

Nalar Institute Nilai Anggaran Pendidikan di Era Jokowi Belum Beri Dampak Signifikan

Anggaran Pendidikan

RADAR BOGOR-Kementerian Keuangan (2019) menyatakan bahwa pada dua dekade terakhir, Indonesia telah melakukan reformasi pendidikan guna meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) dan mempersiapkan mereka untuk bersaing secara lokal maupun global. Baca Juga : Buruan Daftar, UNIDA Resmi Buka Program Magister Manajemen Pendidikan Islam Alokasi anggaran pendidikan yang besar, mencapai 20% dari Anggaran Pendapatan dan […]

Penertiban PKL di Pasar Kebon Kembang Bogor, Petugas dan Pedagang Cekcok

Pasar Kebon Kembang

BOGOR-RADAR BOGOR, Penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Pasar Kebon Kembang, Kecamatan Bogor Tengah pada Senin (4/3/2024) diwarnai cekcok antara pedagang dan petugas gabungan. Baca Juga : Didominasi Wajah Lama, Ini 9 Caleg yang Berpeluang Jadi Anggota DPRD Kota Bogor dari Dapil 5 Adu mulut terjadi antar kedua belah pihak lantaran adanya penolakan dari […]

7 Partai Rebut Kursi di Dapil IV Kabupaten Bogor, Ini Caleg yang Lolos

Caleg Dapil IV Kabupaten Bogo yang berpeluang lolos ke DPRD Kabupaten Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Selain Kota Bogor, persaingan antara caleg petahana dan caleg pendatang baru pada Pemilu 2024 juga berjalan sengit di Kabupaten Bogor. Baca Juga : 7 Kursi Dapil 2 Bogor Selatan Direbut Caleg Wajah Baru, Incumbent Tiga Kursi Hal itu tergambar di Dapil IV Kabupaten Bogor yang mencakup wilayah Kecamatan Ciampea, Cibungbulang, Pamijahan, Dramaga, dan […]

7 Kursi Dapil 2 Bogor Selatan Direbut Caleg Wajah Baru, Incumbent Tiga Kursi

Caleg yang berpotensi lolos di Dapil 2 Bogor Selatan

BOGOR-RADAR BOGOR, Caleg yang berpotensi lolos jadi wakil rakyat DPRD Kota Bogor di Dapil 2 Bogor Selatan, didominasi wajah baru. Baca Juga : Didominasi Wajah Lama, Ini 9 Caleg yang Berpeluang Jadi Anggota DPRD Kota Bogor dari Dapil 5 Ya, berdasarkan hasil rekapitulasi sementara yang dilakukan Radar Bogor dari hasil pleno KPU, dari 10 alokasi […]

Gelar Pelayanan Kesehatan Gratis Berbasis Sampah di Warungbandrek, Dokter Rayendra : Agar Lingkungan Tetap Terjaga

Rayendra

BOGOR-RADAR BOGOR, Calon Wali Kota Bogor Dokter Rayendra kembali melakukan silaturahmi dengan masyarakat Kota Bogor melalui gerakan Pelayanan Kesehatan Gratis di Warungbandrek, Bogor Selatan pada Minggu (3/3/2024). Baca Juga : Modal Tuker Sampah Plastik, Warga Bogor Dapat Pelayanan Kesehatan Gratis dari Dokter Rayendra Aksi yang dimulai pagi hari, para warga Bondongan khususnya RW 13 sangat […]