25 radar bogor

Bacok Pedagang, Preman Pasar Bogor Tak Berkutik Saat Ditangkap Polisi

ilustrasi Ketua RT bacok penjaga portal tambang.

BOGOR-RADAR BOGOR, Pedagang buah di Pasar Bogor jadi korban pembacokan preman yang masuk dalam TO Operasi Libas Lodaya 2023. Pedagang buah itu diketahui bernama Ujang Sarjana. Ia jadi korban pembacokan yang diduga dilakukan oleh Yopi Fernando, seorang preman pasar. Adapun pembacokan itu terjadi di Jalan Roda RT 01/07, Kelurahan Babakan Pasar, Kecamatan Bogor Tengah, Kota […]

DPRD Bakal Tindaklanjuti Aspirasi BMPS, Ridwan Muhibi : Jangan Pilih Kasih

BOGOR-RADAR BOGOR, Komisi IV DPRD Kabupaten Bogor menerima audiensi Badan Musyawarah Perguruan Swasta (BMPS) Kabupaten Bogor di Ruang Serbaguna, Rabu (31/5/2023). Wakil ketua DPRD Kabupaten Bogor, Ridwan Muhibi menyebut, pemerintah Kabupaten Bogor tidak boleh pilih kasih terhadap instansi pendidikan di Bumi Tegar Beriman. “Semua sekolah, baik Swasta maupun Negeri, keduanya memberikan kontribusi bagi peningkatan rata-rata […]

Dorong UMKM Naik Kelas, Pemkab Bogor Perkuat Pembinaan

CIBINONG-RADAR BOGOR, Pemerintah Kabupaten Bogor melalui Dinas Koperasi dan UMKM (Diskop UMKM) Kabupaten Bogor, terus melakukan pembinaan terhadap para pelaku UMKM Kabupaten Bogor sebagai upaya agar UMKM bisa naik kelas di tahun 2023 ini. Salah satunya melalui kegiatan UMKM Juara dengan tema UMKM Naik Kelas Berbasis Digital Menuju Go Internasional, yang berlangsung di Ruang Serbaguna […]

Miliki Koleksi Budaya Nusantara Terbanyak, Rumah Kreatif Fadli Zon Terima Rekor MURI

JAKARTA-RADAR BOGOR, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno memberikan Rekor MURI kepada Rumah Kreatif Fadli Zon untuk kategori Rumah yang Mempunyai Berbagai Koleksi Budaya Nusantara Terbanyak. Penyerahan MURI diberikan langsung oleh Pendiri MURI, Jaya Suprana dan Menteri Kemenparekraf RI di Ruangan Balairung, Gedung Kemenparekraf RI. Rumah Kreatif Fadli Zon (RKFZ) berdiri sejak […]

Kinerja 2022 Kembali Positif, J Trust Bank Optimis Capai Target Bisnis 2023

JAKARTA – RADAR BOGOR, PT Bank JTrust Indonesia Tbk (J Trust Bank/Perseroan) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan  yang dihadiri oleh Direktur Utama Ritsuo Fukadai beserta jajaran Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan. Baca Juga : J Trust Bank Jalin Kerja Sama dengan MNC Life Untuk Produk Asuransi Jiwa Kredit Sejumlah agenda yang dibahas pada RUPST […]

Buka Tutup

BISAKAH Prof Dr Denny Indrayana diperiksa polisi terkait dengan ”bocornya” putusan Mahkamah Konstitusi itu? Yakni soal sistem pemilu yang selama ini terbuka akan diputuskan menjadi tertutup? Polisi bisa saja memanggil Prof Denny. Mungkin sebagai orang yang ”diminta keterangan”. Belum sebagai saksi, apalagi tersangka. Bisakah polisi memaksa Prof Denny membuka siapa pemberi informasi itu? Pertanyaan itu saya kirim ke Prof Denny via WA. […]

Cek, Prakiraan Cuaca Bogor Rabu 31 Mei 2023

Prakiraan Cuaca Hujan Ringan

BOGOR-RADAR BOGOR, Prakiraan cuaca di Kabupaten dan Kota Bogor, Rabu (31/5/2023) pagi cerah berawan. Siang dan sore berpotensi hujan ringan dan sedang. Berdasarkan prakiraan cuaca dari BMKG Jawa Barat, pagi hari (07.00 – 13.00 WIB) : cerah berawan hingga berawan. Siang dan sore hari (13.00 – 19.00 WIB) : cerah berawan hingga berawan.Berpotensi hujan ringan […]

Pandu Jok, Pembuat Sarung Jok Berkualitas dan Murah ada di Bogor

BOGOR-RADAR BOGOR, Menjadikan jok mobil kendaraan lebih nyaman dan gagah tentu menjadi pilihan. Selain menjaga sarung jok aslinya dari kerusakan, sarung jok baru membuat interior mobil lebih berbeda dan sesuai keinginan pemilik. Pandu Jok salah satu pembuat sarung jok berbagai kendaraan ini bisa menjadi alternatif atau tujuan pemilik kendaraan untuk mengganti sarung joknya. Beralamat di […]

HJB ke-541, Helaran Bakal Dipusatkan di Kawasan Jalan Sudirman

HJB ke-541

BOGOR-RADAR BOGOR, Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor berencana mengadakan kegiatan helaran Hari Jadi Bogor atau HJB ke-541 yang jatuh setiap tanggal 3 Juni. Baca Juga : HJB ke-541, Pemkot Bogor Bakal Launching Super Aplikasi Adapun kegiatan helaran HJB ke-541 sendiri akan dilaksanakan pada Minggu (4/5/2023), dengan titik fokus kegiatan berlangsung di sepanjang Jalan Raya Jenderal Sudirman. […]

392 Calon Jemaah Haji Kota Bogor Gelombang Pertama Dilepas ke Embarkasi Bekasi

Jemaah Haji

BOGOR-RADAR BOGOR, Tangis haru ratusan keluarga pecah mewarnai keberangkatan 392 calon jemaah haji (Calhaj) Kota Bogor di Masjid Raya Bogor pada Selasa (30/5/2023). Baca Juga : Kemenag Sebut 4.460 Jemaah Calon Haji Jawa Barat Belum Lunasi Biaya Haji Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Bogor, Dede Supriatna mengatakan, calon jemaah haji gelombang pertama Kota Bogor […]

UPN Veteran Jakarta Kolaborasi dengan Ponpes Sirojul Huda Bogor, Ciptakan Wirausaha Muda

UPN Veteran Jakarta

BOGOR-RADAR BOGOR, Universitas Pembangunan Nasional atau UPN Veteran Jakarta, berkolaborasi dengan Ponpes Sirojul Huda di Kampung Cikeas, Katulampa, Bogor Timur, melaksanakan penyuluhan, sosialisasi dan edukasi tentang literasi produk halal. Baca Juga : Menuju Jabar Digital Province, Para Sekda Kabupaten dan Kota Dilatih di Korea Acara ini dilaksanakan oleh dosen dan mahasiswa dari Program Studi Ekonomi […]

Menuju Jabar Digital Province, Para Sekda Kabupaten dan Kota Dilatih di Korea

Sekda

KOREA-RADAR BOGOR, Pemerintah Provinsi Jawa Barat menginisiasi peningkatan kapasitas bagi 8 Sekda Kabupaten/Kota Piloting (Kab. Sumedang, Kab. Majalengka, Kab. Kuningan, Kab. Garut, Kab. Bandung, Kab. Cirebon, Kota Cirebon dan Kota Tasik) terkait transformasi digital di Local Government Officials Development Institute (LOGODI) Korea. Baca Juga : Bupati Sumedang Berbagi Pengalaman Penerapan SPBE di Kalimantan Tengah “Jabar […]