Hendak Jemput Penumpang, Sopir Grab Car Ini Malah Nyemplung ke Sungai di Bogor
KLAPANUNGGAL – RADAR BOGOR, Hendak jemput penumpang dengan bantuan maps, sopir grab car malah terjun ke aliran Sungai Cibarengkok, di Perumahan Pesona Kahuripan 3 RT 01/22, Rabu (3/4/2024). Baca Juga : Wisata Alam Goa Lalay Klapanunggal, Surga Tersembunyi di Bogor Timur yang Wajib Kamu Explore “Kronologinya sopir mau ambil penumpang diarahkan melalui google maps, namun […]
Transformasi Keuangan Melalui Produk Tabungan Syariah: Dari Menabung hingga Berinvestasi
I. LANDASAN TEORI Wadiah merupakan salah satu konsep dalam perbankan syariah yang berarti penyimpanan. Konsep ini berakar pada prinsip-prinsip Islam yang mengizinkan seseorang untuk menitipkan harta atau aset kepada orang lain, dengan harapan aset tersebut akan disimpan dan dikembalikan kapan pun diperlukan. Dalam konteks perbankan syariah, wadiah memungkinkan nasabah untuk menyimpan uang mereka di bank […]
Mau Mudik Tapi Tetap Puasa? Tenang, Ikuti Tips Sehat Berikut Ini
JAKARTA-RADAR BOGOR, Bagi Anda yang tetap ingin berpuasa meski sedang dalam perjalanan mudik, bisa saja. Namun kondisi fisik anda harus benar-benar prima. Baca Juga : Lebaran Segera Tiba, Berikut Kumpulan Ucapan Idul Fitri 2024 yang Formal dan Singkat Ya, perjalanan mudik ke kampung halaman membutuhkan kondisi fisik yang baik. Nah, agar mudik berjalan lancar, berikuta […]
Lebaran Segera Tiba, Berikut Kumpulan Ucapan Idul Fitri 2024 yang Formal dan Singkat
BOGOR-RADAR BOGOR, Tak terasa Lebaran sebentar lagi. Umat muslim bersiap menyambut hari kemenangan setelah berpuasa selama sebulan penuh. Baca Juga : Telaga Saat, Rekomendasi Tempat Libur Lebaran Seru ke Puncak Bogor, Tiket Masuknya Murah Meriah Salah satu kebiasaan saat Lebaran adalah mengirimkan hampers atau ucapan Idul Fitri satu sama lain. Berikut ini adalah kumpulan ucapan […]
Tol Bocimi Longsor, Begini Pengalihan Arus Lalu Lintasnya
SUKABUMI-RADAR BOGOR, Longsor yang terjadi di Jalan Tol Bocimi KM 64 pada Rabu (3/4/2024) malam membuat arus lalu lintas dialihkan. Baca Juga : Jelang Arus Mudik, Tol Bocimi Ambles Akibat Longsor Pengendara dari arah Bogor ke Sukabumi dialihkan ke di pintu Tol Cigombong. “Saat ini telah dilakukan penutupan arus Tol Bocimi sebelum lokasi, kendaraan dari […]
Somasi RBT
“SANDRA DEWI belum bisa jenguk suami,” tulis media. Berarti penahanan ini serius sekali. Agar sang suami, Harvey Moeis, tidak bisa kontak dengan siapa pun. Termasuk dengan teman-teman usahanya. Bintang film setenar dan secantik Sandra Dewi pun tidak dapat dispensasi. Berarti betapa penting penahanan Moeis. Baca Juga : Tanpa Bogang Rupanya pengakuan Moeis soal korupsi timah […]
Jelang Arus Mudik, Tol Bocimi Ambles Akibat Longsor
CIGOMBONG-RADAR BOGOR, Memasuki arus mudik Lebaran 1445 Hijriah, ruas Jalan Tol Bocimi (Bogor Ciawi Sukabumi) di KM 64 mengalami ambles akibat longsor pada Rabu (3/4/2024) malam. Baca Juga : Bocimi Jadi Titik Kemacetan, Anggota Komisi V DPR Minta Kakorlantas Tambah Personil Kondisi itu mengakibatkan arus lalulintas di Tol Bocimi terganggu. Kendaraan dari arah Ciawi menuju […]
Direkturnya Diduga Gelapkan Uang, PT Indopangan Sentosa Rugi Rp8,5 Miliar
CIBINONG-RADAR BOGOR, Dengan menggunakan bukti screenshoot transfer m-banking dua bank swasta serta bon-bon yang seluruhnya fiktif, Direktur Operasional PT Indopangan Sentosa (PT IS), berinisial LT diduga mengemplang duit perusahaan tidak kurang dari Rp8,5 miliar. Demikian dipaparkan Tim Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Negeri (Kejari) Cibinong dalam dakwaan atas dugaan perbuatan pidana penipuan dan penggelapan yang […]
Ini Pesan Habib Zaky Al Hadad dan Kapolres Bogor Bagi Warga yang Mau Mudik
CIBINONG-RADAR BOGOR, Tokoh Agama Jawa barat Habib Zaky Al Haddad datangi Mapolres Bogor. Kedatangannya untuk memberikan dukungan terhadap Polres Bogor dalam pengamanan mudik lebaran Idul Fitri 1445 Hijriah. Baca Juga ; Antisipasi Maling Saat Mudik Lebaran, Polres Bogor Minta Warga Lakukan Ini Kepada Radar Bogor, Habib Zaky Al Haddad mengatakan, tokoh masyarakat juga tokoh agama […]
MUI Kumpulkan Ribuan Alim Ulama di Masjid Raya Bogor, Dedie Minta Maaf
BOGOR-RADAR BOGOR, MUI Kota Bogor Bersama Pemkot Bogor, DMI, LPTQI dan PPIB, menggelar silaturahmi bersama alim ulama, pimpinan pondok pesantren, Ketua DKM dan tokoh masyarakat se-Kota Bogor di Masjid Raya Bogor, Rabu (3/4/2024). Baca Juga : Tak Lagi Eskul Wajib, Dedie A Rachim: Selama Ini Pramuka Berikan Kontribusi Pembangunan Karakter Kegiatan yang bertajuk “sacangreud pageuh […]
Kali Cibeubeur Meluap, 50 Rumah Warga di Citeureup Bogor Terendam Banjir
CITEUREUP – RADAR BOGOR, Hujan deras yang mengguyur Selasa (2/4/2024) sore membuat Kali Cibeubeur, Citeureup meluap. Akibatnya, puluhan rumah warga terendam banjir. Baca Juga ; Kegiatan Sosial di Bulan Ramadan, Indocement Pabrik Citeureup Bagikan 27 Ton Beras Zakat “Kejadiannya Selasa (3/4/2024) malam, tepatnya di Kampung Kebon Kopi RT 04/10Kelurahan Puspanegara,” ungkap Kabid Kedaruratan dan Logistik […]
Siapkan Seribu Pelayanan, Gebyar Adminduk 2024 Kabupaten Bogor Diserbu Masyarakat
CIBINONG-RADAR BOGOR, Gebyar Adminduk 2024 Disdukcapil Kabupaten Bogor disambut antusias masyarakat. Ratusan masyarakat memadati lokasi gebyar di Gedung Laga Satria, Cibinong, Rabu (3/4/2024). Baca Juga : Aktivasi Identitas Kependudukan Digital Masih Rendah, Pemkab Bogor Bakal Lakukan Ini Kadisdukcapil Hadijana mengatakan, kegiatan di Gebyar Adminduk ini ada dua. Pertama sosialisasi IKD, kedua pelayanan pembuatan dokumen kependudukan. […]